Suara.com - Penyanyi Widy Vierratale tengah galau. Ia yang ternyata sudah memiliki pacar dihadapkan pada pilihan sulit.
Vokalis band Vierratale ini disuruh sang kekasih menghapus tato jika ingin menikah. Tak hanya itu, ia juga diharuskan meninggalkan bandnya.
"Kalau aku pilih si perwira ini, ya jelas harus hapus kesenian di tubuhku ini dan tidak ada Vierra lagi," kata Widy Vierratale di Instagram Story, Sabtu (29/1/2022).
Salah satu yang memberikan respons atas kegalauan Widy Vierratale adalah Gisella Anastasia. Mantan istri Gading Marten ini ngamuk saat mendengar pelantun Seandainya itu harus menghapus tato.
"Jangan apus tato anj***, please," kata Gisella Anastasia lewat pesan DMnya.
Ibu satu anak ini juga memberikan ancaman jika Widy Vierratale meninggalkan bandnya.
"Jangan keluar, gue tabok ya!" tulis penyanyi yang akrab disapa Gisel ini dengan huruf kapital.
Widy Vierratale yang melihat pesan Gisella Anastasia pun hanya mampu membalas dengan permintaan maaf.
Percakapan dua penyanyi itu lantas diunggah Widy Vierratale di Instagram Story, ia tak kuasa menahan tawa melihat respons Gisella Anastasia.
Baca Juga: Pacaran dengan Perwira, Widy Vierratale Diminta Hapus Tato dan Keluar Band
"Hahaha, ini aku ngakak," kata penyanyi 31 tahun tersebut.
Widy Vierratale mengatakan, Gisel sapaannya adalah satu teman curhat. Banyak memberikan saran dan sikapnya yang manis kepada mantan pacar Onad tersebut.
"Si gemes jizelku. Dia sweet banget dengan pendapatnya dan lebih berpengalaman soal cinta. Ini yang bikin aku respect banget," kata Widy Vierratale.
Berita Terkait
-
Cinta Brian Jalani Perayaan Natal dan Tahun Baru dengan Syahdu
-
Di Momen Natal, Gisella Anastasia Bicara Refleksi 2025 dan Harapan 2026
-
Rujuk di Film, Gading dan Gisel Canggung Bersikap Romantis?
-
Cerita Film Modual Nekad: Gisel Berhijab dan Rujuk dengan Gading Marten
-
Di Balik Layar Film Modual Nekad: Totalitas Gisel, Hijab 'Natal' Gempi hingga Strategi Gading Marten
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis The Mummy: Kembalinya Putri yang Hilang Jadi Mimpi Buruk
-
Sosok Artis Arogan di Buku Aurelie Moeremans Dicurigai Sebagai Nikita Willy
-
Film Komedi Romantis "Macam Betool Aja" Siap Tayang 12 Februari: Tiga Sahabat Sabotase Pernikahan
-
Sinopsis The Night Manager Season 2, Tom Hiddleston Kembali dengan Misi Baru yang Lebih Berbahaya
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!