Suara.com - King Faaz belakangan jadi perbincangan karena pesonanya yang membuat Ashanty dan Titi Kamal terkagum-kagum. Simak profil King Faaz berikut.
Putra Fairuz A Rafiq ini menyita perhatian di acara akikah adiknya, Baby Zhafi. Ashanty dan Titi Kamal yang hadir dalam syukuran itu mengakui kegantengan King Faaz.
Meski masih berusia 9 tahun, King Faaz termasuk anak yang pintar dan akrab dengan kamera. Kenali sosoknya lebih dekat dengan menyimak profil King Faaz berikut ini!
Profil King Faaz
King Faaz Arafiq atau yang lebih akrab disapa Faaz lahir pada 2 April 2012. Ia merupakan putra Fairuz A Rafiq dari pernikahannya dengan Galih Ginanjar yang kandas pada 2014.
Fairuz A Rafiq kemudian membina rumah tangga dengan Sonny Septian pada 2017. Dari pernikahan kedua ibunya ini, Faaz memiliki dua adik sambung, yakni Queen Eijaz Slofa dan King Zhafi Zayyan Slofa.
Faaz mencuri perhatian karena parasnya yang tampan. Darah India, Arab, dan Pakistan dari sang ibu memang mengalir dalam dirinya. Ia juga memiliki gaya yang keren untuk ukuran anak-anak.
Selebgram Cilik
King Faaz mempunyai paras tampan yang sering membuat netizen terkagum-kagum. Ia sering memamerkan penampilan gantengnya melalui akun Instagram @kingfaazarafiqreal yang memiliki lebih dari 258 ribu follower.
Baca Juga: 7 Nilai Rapor Seleb, Matematika Arsy Hermansyah dan Jerome Polin Jadi Sorotan
Eksis di Instagram, Faaz sudah menjadi idola sejak kecil. Meski memiliki banyak penggemar, akun media sosial pribadi anak sambung Sonny Septian itu masih dikelola oleh kedua orangtuanya.
Faaz sering disebut selebgram cilik karena sudah pandai bergaya di depan kamera tanpa malu-malu. Ia juga aktif membuat Reels. Wajar jika banyak netizen yang berkomentar bahwa Faaz bisa jadi idola di masa depan.
Bikin Titi Kamal Nangis
Selama acara syukuran aqiqah adik bungsunya, King Faaz sukses menyentuh hati para tamu dengan pidato yang diucapkannya sambil menangis. Titi Kamal bahkan tidak bisa menahan air matanya.
"Abang juga mau sampein, makasih Mommy Daddy udah ngajarin Abang. Udah ngelindungin Abang, udah nge-support Abang. Makasih juga ya Mommy udah bersusah payah buat Zhafi," ujar King Faaz.
Di bangku para tamu, Titi Kamal terlihat menangis sesenggukan mendengarkan ucapan Faaz. "Ya Allah, kenapa jadi gini sih," ujar istri Christian Sugiono itu dengan airmata yang terus berlinang.
Tag
Berita Terkait
-
Maia Estianty Ingin Jodohkan Dul Jaelani dengan Arsy Hermansyah, Dinilai Tak Bijak: Hargai Perasaan Tissa!
-
Arsy Hermansyah Dijodohkan dengan King Faaz, Anang Hermansyah Tertawa
-
9 Potret Acara Khitan dan Aqiqah Anak Bungsu Fairuz A Rafiq, Usung Konsep Indoor Outdoor
-
Ashanty Foto Bareng King Faaz, Warganet Gaduh: Jodohin sama Arsy Bund
-
7 Nilai Rapor Seleb, Matematika Arsy Hermansyah dan Jerome Polin Jadi Sorotan
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
2 Guns: Denzel Washington dan Mark Wahlberg Jadi Agen Rahasia Bikin Kekacauan, Malam Ini di Trans TV
-
Ini Satu-Satunya yang Bikin Mama Amy Terhibur Saat Berjuang Sembuh
-
Ashanty Bantah Rampas Aset, Mantan Karyawan Ungkap Barang-Barang yang Diambil Paksa
-
Eks Karyawan Ashanty Ngaku Disuruh Teken Surat Penggelapan Rp2 Miliar: Hitungannya Saya Enggak Tahu
-
Momen Kocak Nagita Slavina Ketemu Kendall Jenner, Salting Brutal hingga Tak Berani Minta Foto
-
Anditi Rilis Jantung Kecilku, Lagu yang Bikin Pejuang Garis Dua Banjir Air Mata
-
Viral Tepuk Pajak, Melanie Subono Sentil Pemerintah yang Remehkan Masalah Rakyat
-
Firdaus Oiwobo Ejek Hotman Paris Cuma Menang Harta: Otak Menangan Saya
-
Denda Rp1 Miliar ke Vadel Badjideh Dipertanyakan Kuasa Hukum: Dia Bukan Koruptor
-
Yai Mim Berderai Air Mata, Tak Terima Istrinya Dilabeli Lonte dan Main dengan Kyai