Suara.com - Adelia Pasha belum lama ini sempat menyindir orang yang punya utang lewat media sosial. Saat itu, dia tidak menjelaskan siapa sosok orang yang dimaksud.
Disinggung soal tulisannya beberapa waktu lalu, Adelia Pasha memberikan penjelasan. Dia berdalih hanya mengingatkan orang-orang yang punya kebiasaan meminjam uang agar memenuhi tanggung jawabnya.
"Kan kadang ada orang yang suka minjam uang gitu, ya kita harus saling ngingetin kalau utang harus dibayar," ungkap Adelia Pasha di kanal YouTube KH Infotainment, Selasa (8/2/2022).
Namun Adelia Pasha memastikan bahwa tulisan tersebut tidak ditujukkan ke pihak mana pun.
"Nggak buat siapa-siapa, itu buat semua saja yang mungkin punya utang. Cuma ngingetin, bukan nagih," tuturnya.
Adelia Pasha hanya berkaca pada beberapa masalah yang pernah dialami di masa lalu. Di mana istri Pasha Ungu ini sering tak berpikir panjang hingga akhirnya merugi sendiri.
"Aku banyak banget ditipu orang. Mas Pasha sekarang wanti-wanti banget. Jadi kadang aku suka mikirnya pendek. Misal ada yang ngajakin usaha gitu, pas dijalanin usahanya, ternyata uangnya nggak balik," kisah Adelia Pasha.
"Aku orangnya terlalu gampang tertarik. Kadang niatnya baik, pengin bantu gitu kan," lanjutnya.
Pengalaman itu lah yang kemudian diklaim Adelia Pasha sebagai pemicu awal dibalik kemunculan tulisannya tentang orang yang memiliki banyak utang.
Baca Juga: Nekat Liburan ke Turki, Pasha Ungu: Kalau Takut Terus Gak Bisa Ngapa-Ngapain
"Ya kalau punya kewajiban harus diselesaikan. Jangan sampai nanti pas kita yang nagih, orangnya jadi yang lebih galak," ucap Adelia.
Sebagai pengingat, Adelia Pasha pernah menyinggung orang yang punya utang hingga ratusan juta rupiah. Dalam tulisannya, dia mendoakan agar mereka yang masih punya tunggakan sebesar itu diberi kemudahan dalam melakukan pelunasan.
Berita Terkait
-
Cuma Minta Dibuatkan Lagu Ambyar, Asrilia Kaget Dapat 'Serumah Tapi Tak Bersama' dari Pasha Ungu
-
Didampingi Pasha Ungu, Ini Video Eko Patrio Minta Maaf ke Rakyat Sebelum Rumah Dijarah Massa
-
CEK FAKTA: Pasha Mengundurkan Diri dari DPR
-
Disentil Soal Kuping DPR Tipis, Begini Jawaban Pasha Ungu!
-
Pasha Ungu Patah Hati, Datangi Rumah Duka Driver Ojol yang Meninggal Dunia, Publik Cari Uya Kuya!
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Klaim Bukan Carmuk atau Menjilat, Mayangsari Bersyukur Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional
-
Anak Kini Cetak Prestasi Akademik, Dulu Limbad Disorot karena Konflik Istri Pertama dan Kedua
-
Deddy Corbuzier Ungkap Alasan Tak Buat Video Klarifikasi Perceraian, Sindir Pakar Ekspresi
-
Soroti Kasus Gus Elham, Richard Lee Minta Orangtua Waspadai Predator Berkedok Agama
-
Menurut Deolipa Yumara, Kasus Vadel Badjideh Termasuk Pembunuhan: Hukumannya Berat
-
Piyu Padi: Minta Izin Nyanyikan Lagu Ada di UU Hak Cipta Baru, Bukan Gimik
-
Curhat Judika di DPR Soal Kisruh Royalti: Harus Sama-Sama Diskusi, Bukan Debat
-
Sakit Tak Kunjung Sembuh, Fahmi Bo Akhirnya Temukan Sumber Masalah Kesehatannya
-
Fedi Nuril 'Serang' Pihak yang Anggap Soeharto Pahlawan, Warganet Ungkit Undang-Undang
-
Gus Elham Yahya Minta Maaf Usai Videonya Cium Anak Kecil Viral, Akui Khilaf