Suara.com - Serial web Layangan Putus sempat viral di semua kalangan. Mulai dari ibu-ibu rumah tangga hingga anak muda hampir sebagian besar menonton serial yang tayang di WeTV ini. Pada dasarnya cerita yang diangkat tidak jauh berbeda dengan sinetron lainnya.
Tak hanya akting Reza Rahardian dan Putri Marino saja yang jadi alasan kenapa web series ini digandrungi. Cerita yang diangkat dari kisah nyata Mommy ASF ini juga membuat serial Layangan Putus makin viral.
Setelah episode pertama tayang, tak hanya pemain saja yang jadi perhatian penonton. Rumah Aris dan Kinan dalam serial tersebut pun tak luput dari sorotan. Mewah dan luas, ini dia potret rumah Reza Rahardian dan Putri Marino di Layangan Putus.
1. Tampak dari depan saja sudah terlihat begitu luas dan mewah
Rumah Aris dan Kinan di Layangan Putus terlihat begitu luas dengan balkon serta halaman yang hijau. Ditambah dengan garasi yang dapat membuat dua buah mobil membuat rumah tersebut terlihat mewah.
2. Halaman depan yang sejuk dan rindang
Selain luas, halaman rumah juga terlihat sejuk dan rindang. Rumput yang hijau dengan beberapa pohon besar disekitarnya membuat rumah ini terkesan begitu nyaman untuk dihuni.
3. Saat memasuki rumah yang ditangkap adalah kesan minimalis
Begitu melewati pintu masuk, pemandangan yang disajikan adalah teras di damping kolam renang yang luas. Saat menengok ke kanan, maka akan terlihat pemandangan ruang keluarga dan meja makan.
Baca Juga: Bocor Foto Anya Geraldine Bareng Seseorang Tengah Malam, Cairan di Bibir jadi Sorotan
4. Kamar Aris dan Kinan
Di antara meja makan dan ruang keluarga, ada tangga menuju ke lantai dua. Disanalah kamar Aris dan Kinan berada. Didalamnya terdapat ranjang yang lebar dan kamar mandi dengan bathtub yang mewah.
Di teras balkon, pemandangan kolam renang dan taman belakang langsung bisa dinikmati. Desain kamar juga dikelilingi kaca sehingga dari dalam kamar, langsung terlihat taman.
5. Kamar Raya
Kamar anak Abigail, pemeran Raya juga dilengkapi dengan ranjang yang lebar. Di tempat inilah scene dimana Lidya menelpon, namun Aris mengatakan pada putrinya bahwa yang menelepon adalah Joko.
6. Dapur terletak tepat disamping teras
Berita Terkait
-
Sinopsis Film Semua akan Baik-Baik Saja: Disutradarai Baim Wong, Reza Rahadian Jadi Pemeran Utama
-
7 Film Indonesia Paling Diantisipasi 2026, Bertabur Sineas Besar dan Cerita Berani
-
Bintangi 5 Judul Film Tahun Ini, Karier Ali Fikry Ternyata Dimulai dari Menari
-
Kaleidoskop 2025: 4 Film Debut Sutradara Indonesia yang Mencuri Perhatian
-
BCL Diisukan Cerai, Reza Rahadian Ungkap Faktanya: Mereka Baik-baik Saja!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV