Suara.com - Usai mendulang sukses dari web series Layangan Putus, Reza Rahadian kembali akan beradu akting dengan Anya Geraldine lewat film Garis Waktu. Bagi Anda yang penasaran dengan alur kisahnya, simak dulu sinopsis dan jadwal tayang Garis Waktu.
Sedikit sinopsis Garis Waktu bertemakan kisah cinta segitiga antara Reza Rahadian, Michelle Ziudith dan Anya Geraldine. Rencananya, jadwal tayang Garis waktupada 24 Februari 2022 mendatang.
Dalam film Garis Waktu, lagi-lagi Anya Geraldine kembali hadir menjadi orang ketiga yang merusak hubungan Reza Rahadian dan Michelle Ziudith.
Drama cinta segitiga ini tentu akan mengingatkan publik dengan prahara rumah tangga Reza Rahadian dan Putri Marino dengan kedatangan Anya Geraldine di web series Layangan Putus. Daripada penasaran dengan film Garis Waktu, simak dulu sinopsis film Garis Waktu dan jadwal tayang filmnya berikut.
Sinopsis Garis Waktu
Sinopsis film Garis Waktu bercerita tentang seorang pemuda bernama Sena yang hidup sebatang kara dan membiayai hidupnya dengan bekerja sebagai musisi kafe.
Kehidupannya berubah setelah dirinya bertemu dan jatuh cinta dengan seorang gadis bernama April. Berasal dari keluarga bangsawan yang kaya raya, hubungan pasangan tersebut terhalang restu orang tua.
Hubungan keduanya ditentang orang tua April karena alasan tertentu. Hingga suatu ketika muncul sosok Sanya yang dapat membantu Sena menjadi musisi sukses.
Jadwal Tayang Garis Waktu
Film Garis Waktu rendananya akan tayang di bioskop kesayangan Tanah Air pada 24 Februari 2022 mendatang. Bagi Anda yang sudah membaca sinopsis Garis Waktu, tentu semakin tak sabar menantikan jadwal tayang film ini.
Diangkat dari Novel Garis Waktu
Kisah cinta segitiga Reza Rahadian, Michelle Ziudith dan Anya Geraldine ini diadaptasi dari novel dan lagu berjudul sama, yakni Garis Waktu. Novel dan lagu tersebut merupakan karya musisi sekaligus penulis Fiersa Besari.
Dalam unggahan di akun Instagram resmi @filmgariswaktu_md, ada sebuah quote yang kemungkinan besar diambil dari novel aslinya yang berpesan: "Pada akhirnya, jemari akan menemukan genggamannya yang tepat."
Itulah sedikit ulasan mengenai sinopsis Garis Waktu lengkap dengan jadwal tayang di bioskop kesayangan Anda.
Tag
Berita Terkait
-
Sinopsis Film Garis Waktu yang Tayang 24 Februari, Anya Geraldine Kembali Jadi Selingkuhan Reza Rahadian
-
7 Momen Kedekatan Reza Rahadian dengan Lawan Main, Pernah Dikira Pacar Prilly Latuconsina
-
Nyanyi Lagu Sedih Bareng Fiersa Besari, Ekspresi Desta Jadi Sorotan: Berasa Model
-
Garis Waktu Segera Tayang 24 Februari 2022, Intip Fakta Menarik Film Anya Geraldine Kembali Jadi Orang Ketiga
-
Sinopsis Pengabdi Setan 2: Kelanjutan Keterlibatan Sosok Ibu di Sekte Penyembah Setan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled