Suara.com - Baru-baru ini Arie Kriting merasa gagal jadi suami Indah Permatasari. Hal ini bermula dari komentar netizen yang salah mengenali suami Indah. Alih-alih menyebut nama Arie Kriting, netizen justru menyinggung Babe Cabita.
"Aduh Indah ini emang asli cantik banget. Tanpa make up mukanya masih kayak ABG banget. Makanya gue masih syok kok bisa orang secantik indah jatuh cinta sama Babe Cabita," kata si netizen. Arie ternyata merasa gagal jadi suami Indah karena tidak dikenali dengan baik. Sedang disorot, yuk kepoin adu gaya Arie Kriting dan Babe Cabita berikut ini.
1. Sama-Sama Jebolan SUCI 3
Arie Kriting merupakan juara ketiga dari ajang Stand Up Comedy Indonesia Kompas TV musim ketiga di tahun 2013. Sama-sama jebolan SUCI 3, Babe Cabita berhasil menyabet posisi pemenang.
2. Adu Gaya Baju Putih
Arie Kriting terlihat tampan ketika memakai baju warna putih polos. Begitu juga dengan Babe Cabita yang juga menawan saat mengenakan baju warna putih.
3. Kece Pakai Blazer
Kalau ini adalah adu gaya Arie Kriting ketika tampil memakai blazer. Tak kalah mencuri perhatian, beginilah gaya Babe Cabita memakai blazer yang dipadukan dengan kaus warna oranye.
4. Ceria Pakai Kaus Biru
Sama-sama pakai kaus warna biru muda, pesona ceria Arie Kriting pun tak perlu diragukan lagi. Kalau Babe Cabita memilih pose kocak ketika berpose mengenakan kaus warna biru.
5. Simple Pakai Kaus Hitam
Penampilan Arie Kriting cukup sederhana dengan kaus warna hitam bergambar. Sementara itu Babe Cabita pun memilih kaus warna hitam polos dalam kesehariannya.
6. Gaya Naik Vespa
Inilah gaya kece Arie Kriting ketika naik vespa. Sama seperti Arie, Babe juga pernah berpose dengan vespa kesayangannya.
7. Kaus Putih Andalan
Kaus warna putih memang tampaknya jadi andalan Arie Kriting dan Babe Cabita. Kedua stand up komedian ini sama-sama kelihatan keren walau berpenampilan simple.
Baca Juga: Arie Kriting Merasa Gagal Jadi Suami Indah Permatasari, Ada Apa?
8. Anti Mati Gaya Pakai Baju Hitam
Beginilah gaya Arie Kriting ketika memakai atasan lengan panjang warna hitam. Babe Cabita pun gak kalah mencuri perhatian saat memakai kaus warna hitam lengan pendek.
9. Gaya OOTD
Terakhir ada gaya OOTD ala Arie Kriting yang tampil stylish dengan kaus warna putih serta celana jeans pendek. Beda dari Arie, Babe Cabita memilih setelan baju warna pink yang cantik sehingga memperlihatkan aura kocak.
Itulah 9 adu gaya Arie Kriting dan Babe Cabita yang tengah jadi sorotan. Siapa favoritmu, Arie atau Babe?
Kontributor : Trias Rohmadoni
Berita Terkait
-
Indah Permatasari Balik ke Rumah Orang Tua, Damai dengan Sang Ibu?
-
Arie Kriting Merasa Gagal Jadi Suami Indah Permatasari, Ada Apa?
-
Mengenang Haji Tile, Komedian Gaek Asal Betawi
-
Sule Tak Larang Rizky Febian Pacaran Beda Agama dengan Mahalini: Belajar Sendiri Risikonya
-
Kocak, Netizen Anggap Indah Permatasari Adalah Istri Babe Cabita, Arie Kriting Langsung Merasa Gagal Jadi Suami
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!