Suara.com - Ivan Gunawan mengunggah video YouTube terbaru yang menampilkan adegan pemberian amplop di pesta pernikahan adik Ayu Ting Ting, Assyifa Nuraini dengan Nanda Fachrizal.
Menurut Ivan Gunawan, amplop tebal tersebut adalah hasil patungan dengan Ayu Ting Ting.
"Ini dari kita berdua, jangan dilihat dari angkanya," ujarnya dikutip dari YouTube Ivan Gunawan.
Seraya memberikan amplop tebal, desainer berusia 40 tahun tersebut menyempatkan diri untuk melontarkan gurauan.
"Ini ada sedikit rezeki. Konon katanya, nanti harus dikembalikan 2 kali lipat. Jadi, lu pada kerja yang semangat deh," sambungnya.
Sementara itu, Ayu Ting Ting memberi pesan sang adik agar menyimpan amplop tebal tersebut lantaran merupakan mata uang dollar.
"Simpen, Syif. Itu gede nilainya, dollar," kata Ayu Ting Ting.
Di sisi lain, ayah Rozak segera memasuki ruangan dan menyambar amplop patungan Ivan Gunawan dengan Ayu Ting Ting.
"Duh, ya Allah beneran? Buat ayah kali," balas ayah Rozak.
Baca Juga: 9 Pernikahan Artis Pakai Adat Betawi, Terbaru Ada Adik Ayu Ting Ting
Sambil memegang amplop, ayah Rozak mengucapkan terima kasih kepada Ivan Gunawan dan Ayu Ting Ting.
"Terima kasih anak ayah udah kondangan, A Igun dan Ayu. Seneng banget jadi terhura bahagia dapat amplop," ucap ayah Rozak.
Berita Terkait
- 
            
              Denada Beberkan Momen Berat Hidupnya: Jual Perhiasan demi Pengobatan Aisha
 - 
            
              Ivan Gunawan Bahas Kunci Rahasia Rezeki Lancar: Jangan Pernah Nipu Orang
 - 
            
              Pekerjaan Keluarga Ayu Ting Ting: Ipar Sering Dikira Nganggur, padahal Jabatannya Mentereng
 - 
            
              Maia Estianty Kaget Lihat Foto Ahmad Dhani di Acara Ivan Gunawan
 - 
            
              Selalu Terlihat Bahagia, Ivan Gunawan Ternyata Sering Merasa Hampa: Capek Tapi Gak Ada Obatnya
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
 - 
            
              Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
 - 
            
              Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
 - 
            
              Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
 - 
            
              Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
 - 
            
              Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
 - 
            
              Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
 - 
            
              Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika
 - 
            
              Beda Perlakuan Hotman Paris ke Raisa Vs Sabrina Alatas Jadi Gunjingan
 - 
            
              Bukti Rose BLACKPINK Humble: Angklung dari Fans Indonesia Jadi Pajangan di Rumah Mewahnya!