Suara.com - Asyifa Nuraini atau Syifa adik kandung Ayu Ting Ting murka karena komentar julid netizen di postingan sang kakak.
Ini setelah netizen melihat Syifa sedang hamil lagi saat diajak jalan-jalan ke luar negeri oleh Ayu Ting Ting bersama keluarga besar mereka.
Syifa tak terima jika kehidupan pribadinya diusik, apalagi dikata-katain hamil terus hingga numpang hidup.
Dia menegaskan suaminya, Nanda Fachrizal punya pekerjaan dan bukan pengangguran seperti yang ditudingkan netizen.
"Jangan urusin hidup gue deh. Gue alhamdulillah udah bahagia banget punya laki, punya kakak, punya anak, punya orang tua dan Allah sayang sama gue dikasih lagi kepercayaan titipannya buat gue," ungkapnya.
Baginya punya kakak seorang Ayu Ting Ting adalah rezeki dan berkah untuknya, dan meminta netizen jangan iri.
"Gue diajakin kakak kandung gue berarti rezeki guelah punya kakak yang baik. Pada iri aja kerjaan lo semua. Makanya pada sukses deh lo semua biar nggak usil," tambahnya.
Disebut oleh Syifa bukan pengangguran, lalu apa pekerjaan Nanda Fachrizal?
Nanda dikenal sebagai orang kepercayaan dalam bisnis keluarga Ayu Ting Ting.
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Lagu Ayu Ting Ting "Ya Allah Lindungi Bilqis" yang Viral
Dia menjabat sebagai produser untuk kanal YouTube milik Ayu, Qiss You TV, serta ikut mengelola beberapa lini bisnis seperti De Halu Cafe.
Nanda menjabat sebagai produser di setiap tayangan YouTube Qiss You TV.
Sebelum fokus membantu bisnis keluarga Ayu, dia merupakan lulusan Teknik Kimia dan pernah bekerja sebagai CAD Operator di sebuah perusahaan konstruksi/teknik.
Sementara itu, Syifa sendiri dipercaya sebagai CEO bisnis skincare Ayu Ting Ting, Hwasan ID.
Punya background pendidikan sebagai Sarjana Manajemen, dia yang berhasil mengurus bisnis itu menjabat sebagai Komisaris.
Ayu Ting Ting sendiri pernah membeberkan jika adik iparnya itu memang bukan pengangguran.
Berita Terkait
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Gokil! Fuji Masuk Daftar Wanita Tercantik di Dunia 2025, Kalahkan Syifa Hadju hingga Agnez Mo
-
Ahmad Dhani Blak-blakan soal Biaya Ngunduh Mantu Syifa Hadju dan El Rumi: Besar Banget
-
Ahmad Dhani Kasih Bocoran Konsep Pernikahan El Rumi dan Syifa Hadju Tahun Depan
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
Curhat Diputusin Pacar Bule, Unggahan Awkarin Dinotis Pria Dubai: Akan Kuhalalkan Kamu
-
Desta Recreat Foto Liburan Bareng Natasha Rizky dan Anak-Anak, Rumor Rujuk Menguat
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Missing, Drama Thailand Adaptasi Drakor Populer
-
Mario Caesar Terima Tawaran Main Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Tanpa Tahu Peran
-
10 Film Terbaik Dunia 2025 versi Letterboxd dari Asia, Ada Sore: Istri dari Masa Depan
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Move On dari Rully yang Pilot, Dewi Perssik Isyaratkan Pacari Pria Berseragam Loreng
-
The Judge Returns Comeback Ji Sung ke Drama Hukum, Nonton Legal di Mana?
-
Sudah Ganti Tahun, Rayen Pono Sebut Laporannya ke Ahmad Dhani Mandek karena Izin Presiden
-
Pandji Pragiwaksono Titip Pesan Penting untuk Presiden Prabowo