Suara.com - Mawar AFI yang tadinya selalu meyerang mantan suaminya, Steno Ricardo, kini mengeluarkan pernyataan agak berbeda. Dia mengakui salah tak 'melayani' Steno ketika mereka masih berstatus suami istri.
Pengakuan Mawar AFI ini jadi salah satu berita pilihan Entertainment Suara.com pada Senin (14/3/2022). Lainnya ada berita mengenai total aset Doni Salmanan yang disita, pengusaha Rudy Salim terseret kasus Indra Kenz, hingga Angel Pieters nyaris pindah agama.
Mau tahu lebih lengkap dari berita-berita tersebut? Simak berikut ini.
1. Mawar AFI Akui Tak Bisa 'Layani' Steno Ricardo saat Masih Jadi Suami Istri: Itu Kesalahan Saya
Mawar AFI kembali membongkar kisah perceraiannya dengan Steno Ricardo. Mawar mengungkapkan bahwa dulunya sang mantan merupakan sosok penyayang.
Tapi semakin hari, sikap Steno semakin berubah. Mawar sendiri tak menampik jika perubahan Steno juga diakibatkan dirinya.
2. 6 Aset Doni Salmanan yang Disita Polisi, Nilainya Capai Setengah Triliun Rupiah
Doni Salmanan, YouTuber yang dicap Crazy Rich kini mendadak miskin. Itu karena sejumlah asetnya telah disita polisi terkait kasus penipuan.
Baca Juga: Fuji Pernah Diajari Trading Oleh Indra Kenz, Penggemar Khawatir Ikut Terseret
Setidaknya ada enam aset Doni Salmanan yang disita polisi secara bertahap. Jumlahnya tak main-main, mencapai setengah triliun rupiah.
3. Kasus Indra Kenz, Pengusaha Rudy Salim Akan Diperiksa Polisi
Polisi akan memeriksa pengusaha terkenal Rudy Salim. Pemeriksaan Rudy terkait dengan kasus binary option dengan platform Binomo yang menjerat Indra Kenz.
"Iya, mungkin minggu ini (Rudy Salim akan diperiksa)," kata Dirtipideksus Bareskrim Polri Brigjen Pol Whisnu Hermawan saat dikonfirmasi oleh wartawan, Senin (14/3/2022).
Berita Terkait
-
Hukuman 10 Tahun Penjara Indra Kenz Tetap Berjalan Usai PK Ditolak, Vanessa Khong Syok
-
Apa Agama Mawar AFI? Ngaku Dibaptis sejak 2006, Tapi Umrah Tahun 2022
-
Profil Kevin Wazeng Calon Suami Mawar AFI, Seorang Perawat di Amerika Serikat
-
7 Potret Mawar AFI Dilamar Kekasih, Move On Usai Diselingkuhi dan Cerai
-
Mawar AFI Tunjukkan Kedekatan Pacar Baru dengan Putrinya, Mantan Suami Kena Sentil
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki