Suara.com - Chef Juna terlibat saling sindir dengan chef Holywings, Don Chino usai mengomentari Spicy Chicken Wings dari restoran tempat Don Chino bekerja. Awalnya Chef Juna mengunggah potret makanan tersebut dan menuliskan kekecewaannya terhadap makanan tersebut di Instagram story.
"Disapointed! Then again, it's not a real restaurant (mengecewakan, ini bukan makanan restoran sesungguhnya)," kata Chef Juna, dalam story @junarorimpandeyofficial.
Unggahan Chef Juna rupanya diketahui Don Chino. Tak terima, ia pun langsung membalas unggahan juri MasterChef tersebut. Don Chino pun menyindir gaya Chef Juna sebagai juri yang terbiasa melepeh makanan peserta Master Chef Indonesia.
"Kalau yang di sana biasa ngelepeh makanan kontestan, gue ngelepeh karena enek sama gayanya. Ngasih komentar enggak jelas, direspon malah nge-gas!," kata Don Chino dalam unggahan story @bydonchino.
Tak terima dengan komentar Chef Juna, Don Chino mengatakan masakan yang diunggah Juna selama ini terbukti banyak digemari orang-orang dan laku keras. Ia pun menyindir makanan produksi Chef Juna.
"Sory-sory aja nih, makanan gue sih so far laku-laku aja, dan bisa dibilang best selling item juga. Dan sampai sekarang sih fine-fine aja. Bagaimana dengan lu? Ups sorry, enggak ada ya? Sini lah datang lagi ke outlet, gue masakin langsung buat lu!," ucap Don Chino menantang.
Chef Juna pun kembali membuat balasan di Instagram Storynya. Ia merasa Chef Don Chino panik karena komentarnya sehingga membuat klarifikasi di story berkali-kali.
"Tambahan, dan itu (Chicken Spicy Wings terburuk yang pernah ada. Santai, kalau kamu tidak merasa melakukan kesalahan tidak perlu klarifikasi, apalagi ngomong depan kamera," kata Chef Juna dalam bahasa Inggris.
"Intinya adalah jika Anda tidak dapat mengendalikan stres di komplain, keluar dari dapur," ucap Chef Juna.
Baca Juga: Mundur Jadi Juri MasterChef Indonesia, Chef Arnold Beberkan Alasannya
Berita Terkait
-
Padahal Gabung Geng Motor, Desta Malu dan Minder Pengalaman Touring Kalah Telak dari Chef Juna
-
Baru Diungkap, Chef Juna Akui Mayoritas Masakan Peserta Masterchef Indonesia Tak Enak
-
Rahasia Cengkih Manado Terungkap, Film Pendek A (C)love Story Bikin Lapar Mata dan Perut
-
Rahang Tuna dan Ikan Asap: Dua Hidangan Ikonik yang Lahir dari Kolaborasi Chef Juna dan Chef Arcad
-
Kolaborasi Chef Juna dan Arcad Hadirkan Menu Kejutan di Antarasa, Dari Iga Bakar Hingga Ikan Asap
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong