Suara.com - Meski hidup di ibu kota dengan beragam modernitas, tapi sederet artis masih menggunakan cara tradisional menggunakan pilis sehabis melahirkan. Berikut deretan potret artis pakai pilis setelah melahirkan.
Pilis berguna bagi ibu-ibu yang pusing karena kekurangan jam tidur. Biasanya pilis digunakan hingga 40 hari setelah lahiran. Meski terbiasa dengan hidup modern, namun para artis berikut juga rutin menggunakan pilis lho.
Ramuan yang terbuat dari campuran rempah tersebut dipercaya dapat mengurangi pusing dan membuat mata semakin jernih. Penasaran nggak, siapa saja artis yang pakai pilis?
Saat pertama kali menjadi seorang ibu, Paula Verhoeven juga memakai pilis setelah melahirkan Kiano. Istri Baim Wong tersebut bahkan tak sungkan pamer dahi yang ditempeli pilis di sosial media.
2. Ayu Dewi
Lewat Instagramnya, Ayu membagikan seperti apa rasanya saat memakai racikan Tradisional bernama pilis tersebut. "Dingin-dingin semriwing rasa kepala" ucapkanya di akun media sosialnya.
3. Vicky Shu
Suka dengan sensasi dingin ramuan berbahan rempah-rempah, Vicky Shu pun telah lama menggunakan resep yang biasa dipakai wanita usai melahirkan tersebut.
Baca Juga: Tangannya Dicium Ria Ricis, Reaksi Baby Ameena Bikin Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Panik
4. Sarwendah
Setelah putri keduanya lahir, Sarwendah juga beberapa kali terlihat memakai pilis. Istri Ruben Onsu ini sepertinya masih percaya dengan khasiat dari ramuan warisan nenek moyang tersebut.
5. Syahnaz
Melahirkan dua sekaligus, Syahnaz juga terlihat menempelkan pilid di dahinya. Ia pun sesekali membagikan fotonya saat memakai pilis sembari menyusui buah hatinya.
6. Citra Kirana
Usai melahirkan anak pertamanya, Citra Kirana juga terlihat memakai pilis. Tak hanya itu, istri Rezky Aditya ini bahkan melakukan pijat usai melahirkan yang juga menjadi ritual tradisional turun temurun. Selain cara tradisional, Kirana pun melakukan sauna agar tubuhnya terasa nyaman.
Berita Terkait
-
Tangannya Dicium Ria Ricis, Reaksi Baby Ameena Bikin Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Panik
-
Sama-sama Bikin Gemas, 6 Potret Adu Gaya Newborn Baby Ameena dan Baby Djiwa
-
Gritte Agatha Ingin Punya Anak Sebelum Nikah, Aurel Hermansyah Geleng-geleng
-
Jawaban Kocak Atta Halilintar Jika Aurel Hermansyah Diculik Alien, Malah Bikin Kesengsem!
-
Atta Halilintar Diperiksa Terkait Tas Branded Pemberian Doni Salmanan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV