Suara.com - Kahiyang Ayu, putri Presiden Joko Widodo, agi-lagi mencuri perhatian dengan pemotretan terbarunya. Istri Wali Kota Medan, Bobby Nasution, ini tampil memesona dengan gaun off shoulder-nya.
Bertempat di sebuah villa mewah di Bali, pemotretan Kahiyang Ayu begitu terlihat elegan dengan background berupa ornamen yang sarat nilai budaya. Putri pertamanya, Sedah Mirah juga nggak mau ketinggalan ikut nyempil di sela-sela sesi pemotretan. Intip pemotretan terbaru Kahiyang Ayu berikut ini yuk.
1. Gaun Off Shoulder
Kahiyang nampak cantik dan anggun dengan gaun off shoulder rancangan Arturro Fashion. Gaun bernama Sabrina dress ini membuat kulit Kahiyang Ayu terlihat semakin cerah.
2. Anggun
Kahiyang Ayu memang cukup sering menjalani pemotretan, baik dengan keluarga atau sendiri. Kali ini Kahiyang Ayu melakoni pemotretan solo tanpa suami dan anaknya. Pemotretannya ini dilakukan di K Klub Ubud, sebuah villa mewah yang ada di Bali.
3. Pamer Bahu Mulus
Karena memakai busana model off shoulder pastinya bagian bahu Ibu Walikota Medan ini terekspos. Kahiyang pun sukses memamerkan bahu mulus yang ia miliki pada pemotretannya kali ini.
4. Elegan
Baca Juga: Momen Kahiyang Ayu Perkenalkan Produk Kerajinan Kota Medan ke Presiden Jokowi
Penampilan ibu dua orang anak ini begitu elegan dengan dress dan high heels polos warna cokelat. Kesan elegan semakin terlihat dengan penataan rambut Kahiyang yang disanggul ke belakang dengan menyisakan beberapa helai rambut di samping.
5. Ada Unsur Tradisional
Setelah menggunakan gong sebagai background, kali ini Kahiyang memasukkan unsur tradisional. Adik dari Gibran Rakabuming ini menggunakan anyaman bambu sebagai background selanjutnya. Tak hanya backgroundnya saja, beberapa kerajinan tangan juga dijadikan properti foto.
6. Sedah Mirah Nyempil
Meski niat hati ingin menjalani pemotretan seorang diri, namun sebagai ibu Kahiyang harus selalu siap untuk diikuti buah hati ke mana saja. Begini lucunya ekspresi Sedah Mirah saat nyempil di sela-sela pemotretan sang ibu. Putri pertama Kahiyang Ayu ini rupanya tak mau melewatkan kesempatan berfoto.
7. Makin Jago Pose
Berita Terkait
-
7 Pemotretan Nagita Slavina Mirip Artis Hollywood, Berkelas dan Elegan!
-
Wali Kota Medan Bobby Nasution Harap Tahun Depan Pembelian Sepatu Dinas Gunakan Produk UMKM
-
Warga Keluhkan Penyempitan Jalan, Lurah Upayakan Penyelesaian Seminggu, Bobby Nasution: Jangan Tidak Ditepati Ya!
-
Kim Min Kyu Blak-blakan Ungkap Tipe Ideal dan Kepribadian Asli yang Dimilikinya
-
Pakai Gaun Pengantin Milik Sang Ibu, Wanita Ini Lakukan Pemotretan Tunangan di Minimarket
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Detik-Detik Ariana Grande Diserang Penggemar saat Promo Film Wicked di Singapura
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Buka Peluang Damai, Erika Carlina Hanya Ingin DJ Panda Tulus Akui Kesalahan
-
Profil Maipa Khalifah, Sosok Ibu Pengganti Ruben Onsu yang Terpisah Selama 40 Tahun
-
5 Drakor di Disney+ Tahun Depan, Wajib Masuk Daftar karena Ada Bae Suzy dan Kim Seon Ho
-
Sinopsis Made in Korea, Drakor Comeback Hyun Bin di Disney Plus Hotstar
-
4 Fakta Remake 'My Wife is A Gangster', SinemArt Hadirkan 'Bini Gue Preman'
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget