Suara.com - Keakraban Deddy Corbuzier dan Thariq Halilintar sontak menghebohkan netizen di tengah huru-hara isu tidak sedap yang menerpa Chandrika Chika.
Seperti diketahui, nama Chandrika Chika santer dibicarakan usai membeberkan hubungan asmaranya dengan Thariq Halilintar dalam podcast Deddy Corbuzier.
Setelah menjadi bintang tamu podcast 'Close The Door', Chandrika Chika diterpa isu tidak sedap menjadi biang kerok kasus pengeroyokan yang dilakukan oleh Putra Siregar.
Selain dituding menjadi biang kerok, Chandrika Chika juga disebut-sebut terseret dunia gelap entertainment yakni ditiduri oleh banyak artis.
Lantaran Chandrika Chika menambah daftar panjang bintang tamu podcast 'Close The Door' yang tersandung kasus, Deddy Corbuzier ramai dituding sebagai cepu.
Dalam unggahan video yang beredar, Thariq Halilintar menghampiri Deddy Corbuzier dalam sebuah acara makan bersama.
Thariq Halilintar terlihat menyapa ayah Azka Corbuzier tersebut dengan mencium tangannya, sebagaimana tradisi yang diajarkan dalam agama Islam.
"Apakah dugaanku nyata," tulis captionn video tersebut ditilik dari akun gosip Instagram @insta_julid.
Tak lama kemudian, kekasih Fuji tersebut menjabat tangan Deddy Corbuzier seraya menepuk-tepuk pundaknya. Keduanya lalu tampak berbincang-bincang cukup intens.
Baca Juga: Thariq dan Atta Halilintar Balas Sindiran Nggak Ngonten Nggak Makan, Buat Chandrika Chika?
Momen keakraban mantan suami Kalina Oktarani dengan adik Atta Halilintar ini sontak mengundang tanya sejumlah netizen.
Sebagian netizen menduga, Deddy Corbuzier diam-diam bekerja sama dengan Thariq Halilintar untuk mencepui Chandrika Chika.
"Kelihatan kayak habis kerja sama buat cepuin Chika," tulis seorang netizen, "Thariq berterima kasih sama Om Ded berkat dia jadi trending 1," ujar netizen lain, "Chika keknya lu masuk jebakan deh," tutur netizen lain.
Berita Terkait
-
Dokter Richard Lee Tak Ditahan, Deddy Corbuzier Singgung soal Kebal Hukum
-
Sabrina Chairunnisa Kena Musibah Jelang Akhir Tahun, Jari Tangan Sampai Retak
-
Thariq Halilintar hingga Rezky Aditya Siap Unjuk Gigi di Celebrity Padel Competition 2025
-
Deddy Corbuzier Akui Ingin Kembali ke Layar Kaca Asal Bareng Raditya Dika
-
Komentar Agak Laen Deddy Corbuzier Terkait Video Permintaan Maaf Anita Tumbler dan Suami
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV