Suara.com - Tri Suaka tiba-tiba saja banyak diperbincangkan oleh warganet seiring viralnya video parodi yang diduga mengejek Andika Kangen Band.
Tidak hanya itu sejumlah riders atau permintaan sebelum manggung Tri Saka pun menjadi viral. Bahkan menjadi gunjingan karena wajib menyiapkan rokok kesukaannya sebanyak satu slop.
Tak ayal riders Tri Suaka ini banyak dibandingkan dengan para musisi tanah air yang sudah terkenal.
Penasaran seperti apa riders band dan penyanyi tanah air? Simak ulasan yang telah dihimpun berikut ini:
1. Band Gigi
Riders band Gigi terbilang cukup simple. Band yang digawangi Armand Maulana tersebut rupanya berkaitan dengan suhu ruangan serta minuman dingin yang mesti tersedia untuk 15 orang termasuk kru. Yang menarik, band Gigi menginginkan sebuah cermin besar di ruang tunggu mereka.
2. Sheila on 7
Sheila on 7 juga sempat viral terkait riders yang sederhana apabila dibandingkan dengan Tri Suaka. Dari manajemen, Sheila on 7 hanya meminta kesiapan tenaga medis, damkar, dan ambulans. Duta cs juga meminta disediakan fasilitas laundry same day.
3. Tulus
Baca Juga: Bangun Panti Asuhan, Netizen Puji Andika Kangen Band: Dulu Dihujat, Sekarang Kebaikan Bermunculan
Riders Artis dan Band Indonesia (Instagram/@tulusm)
Tulus rupanya ingin mencicipi makanan daerah lokasi manggungnya yang termasuk dalam salah satu riders. Hanya saja, pelantun lagu hits "Hati-hati di Jalan" ini tidak bisa makan hidangan yang mengandung kambing dan udang. Tulus juga minta disediakan obat herbal untuk meredakan masuk angin.
4. Yovie & Nuno
Riders Artis dan Band Indonesia (Instagram/@yovieandnuno)
Yovie & Nuno juga tak terlalu ribet masalah riders. Namun Yovie dan kawan-kawan meminta penyelenggara acara menyediakan 2 unit mobil Toyota HIACE. Mobil dengan harga sekitar setengah miliar rupiah tersebut memang bisa menampung hingga 15 orang sehingga cocok untuk rombongan band.
5. Vierratale
Berita Terkait
-
Ipar Dituding Numpang Hidup, Ayu Ting Ting Langsung Pasang Badan
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Suami Adik Ayu Ting Ting Kerja Apa? Syifa Dihujat Dianggap Numpang Hidup Mewah ke Sang Artis
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Iko Uwais Buka-bukaan Soal Riders saat Syuting Film Hollywood
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Jeremiah Lakhwani Diajak Gabung WWE, Bakal Jadi Pemain SmackDown Pertama dari Indonesia?
-
Jonathan Frizzy Resmi Keluar Penjara Hari Ini Lewat Cuti Bersyarat
-
Ultraverse Festival 2026 Hadirkan 12 Musisi di 3 Panggung dengan Dukungan XL Ultra 5G+
-
Videonya Sentil Pandji Pragiwaksono Disalahgunakan, Mega Salsabillah Kirim Somasi
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Manohara Tak Sudi Disebut Mantan Istri Pangeran Kelantan, Tegaskan Dirinya Korban Kekerasan
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Respons Tenang Richard Lee Usai jadi Tersangka, Siap Hadir ke Polda Hari Ini?
-
Promo TIX ID untuk Film Modual Nekad, Buy 1 Get 1 Free