Suara.com - Ashanty dan Azriel Hermansyah meluangkan waktu mengunjungi korban kebakaran Pasar Gembrong. Tak hanya datang, mereka juga memberikan bantuan.
Tiba sore tadi, Ashanty langsung disambut antusias warga. Bahkan saat pelantun Jodohku itu belum keluar dari mobil.
"Bunda, bunda," teriak para warga di kawasan Cipinang, Jakarta Timur pada Kamis (28/4/2022).
Saat Ashanty keluar, sejumlah warga langsung mengerubungi. Tanpa menghindar, istri Anang Hermansyah itu melempar senyuman.
Bahkan saat seorang warga melambaikan tangan, Ashanty menyambutnya.
"Alhamdulillah, melihat antusias warga menyenangkan ya," ujar Ashanty.
Saat disinggung soal jabat tangan di tengah Covid-19, Ashanty sempat khawatir. Tapi ia terbuai dengan antusias warga yang bahagia menyambutnya.
"Mau gimana ya, tapi siapa tau uluran tangan itu jadi obat buat mereka," kata Ashanty.
Ia menambahkan, "Kalo dulu kan salam aja. Kalo sekarang kayak tadi asisten aku 'bun covid' jadikan ke distract, tapi bismillah."
Baca Juga: Ashanty Serahkan 4 Ton Bantuan Sembako hingga Obat-obatan untuk Korban Kebakaran Pasar Gembrong
Karena itu, Ashanty tetap mengenakan masker selama berbincang dengan warga.
"Karena pandemi masih agak was-was. Kita harus tetap menjaga protokol kesehatan, apalagi ini ramai sekali," ujar penyanyi 38 tahun ini.
Ashanty yang pernah dua kali terinfeksi Covid-19 pun tidak merasa risih dengan warga yang datang mendekatinya. Bagi ibu sambung Aurel Hermansyah ini, kunjungannya tersebut menjadi kepuasan batin.
Berita Terkait
-
Di Balik Jeruji Besi, Eks Karyawan Ashanty Akhirnya Akui Gelapkan Uang Perusahaan
-
Dijebloskan ke Penjara oleh Ashanty, Eks Karyawan Titip Pesan Penting dari Balik Jeruji Besi
-
Eks Karyawan Ashanty Resmi Ditahan Sebagai Tersangka Penggelapan dan Pemalsuan Data
-
Ayu Chairun Nurisa Bantah Tudingan Umrah buat Kabur dari Pemeriksaan Tersangka
-
Reaksi Ayu eks Karyawan Ashanty soal Hubungan dengan Terduga Pelaku Penipu Umrah
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
Terkini
-
Kak Seto Terkena Stroke Ringan, Begini Kondisi Terbarunya
-
Spill Skincare Nia Ramadhani, Ternyata Pakai Brand Lokal Tak Sampai Rp 200 Ribu
-
Viral! Pemancing Dapat Ikan Mas Jumbo di Danau Toba Tapi Tak Boleh Dibawa Pulang, Ada Apa?
-
Thom Yorke Vokalis Radiohead Kapok Manggung di Israel: Ngeri, Gak Mau Lagi
-
Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun Penjara, Reaksinya di Luar Dugaan
-
Akhir Penantian 7 Tahun, Aline Adita Melahirkan Anak Pertama di Usia 45 Tahun
-
Raffi Ahmad Jenguk Fahmi Bo, Panjatkan Doa dan Harapan Kesembuhan
-
Poin Memberatkan Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun: Tak Akui Perbuatan dan Pernah Dipenjara
-
Terbukti Peras Dokter Reza Gladys, Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun Penjara dan Denda Rp1 Miliar
-
Gempi Mulai Didekati Cowok, Gading Marten Ketar-ketir