Suara.com - Fairuz A Rafiq baru-baru ini membeberkan kisah awal percintaannya dengan Sonny Septian yang kini sudah jadi suaminya. Ternyata mereka bertemu di tempat syuting.
Tak saling kenal, Sonny terpesona dengan kecantikan Fairuz yang saat itu sudah punya anak. Tapi ternyata saat itu Sonny tak tahu jika Fairuz adalah artis terkenal dan putri dari pedangdut kondang.
Mulai saat itu, Sonny bersikap agresif mendekati Fairuz. Hingga akhirnya Fairuz merasa risih karena didekati oleh Sonny.
Hingga akhirnya mantan istri Galih Ginanjar itu mulai luluh dan mau diajak ke acara ulang tahun Sonny. Ternyata di acara ulang tahun itu, Fairuz dipertemukan dengan keluarga besar Sonny tanpa sepengetahuannya.
"Yang membuatku jatuh hati sama dia (Sonny Septian) ni kak, pertama ni ya mulai kaya... ni orang niatnya nggak main-main sih sama gue," ungkap Fairuz dilansir dari channel YouTube CURHAT BANG Denny Sumargo.
Saat acara berlangsung, tak disangka Sonny berani nembak Fairuz di depan keluarga. Fairuz merasa tak enak sekaligus jadi yakin jika Sonny memang ingin serius menjalin hubungan dengannya.
"Dia nembak aku di depan seluruh keluarganya. Jadi kalau cowok nembak aja ya kan. Dia nggak tau bakal diterima atau nggak gitu kan, dia nembak di acara ulang tahun dia, bilang ada temen-temennya, tapi ternyata cuma aku doang sama keluarganya. Saat itu aku belum kenal sama semua keluarganya," beber Fairuz.
"Aku kaya bingung, 'ngapain gue di sini nih?'," imbuhnya.
Saat tahu Fairuz sudah punya anak, Sonny justru terpacu ingin jadi pria baik agar bisa jadi contoh untuk King Faaz. Terbukti, kini Sonny berhasil jadi kepala keluarga yang baik bagi Fairuz dan King Faaz.
Baca Juga: Tak Hadir di Ultah King Faaz, Fairuz A Rafiq Sebut Galih Ginanjar Belum Berusaha Temui Anaknya
Berita Terkait
-
Tragis! Aksi Heroik Berujung Maut, Hansip di Cakung Jaktim Tewas Didor Maling Motor
-
Nekat Tabrak Maling Bersenpi usai Kepergok Beraksi, Hansip di Cakung Jaktim Ditembak
-
5 Pasangan Artis Ini Masih Ribut Usai Cerai, Terbaru Ruben Onsu dan Sarwendah di Akun Fans
-
Tewas Ditembak Usai Rusak Pos Polisi, Pria di OKU Diduga Bukan ODGJ: Fakta Sebenarnya?
-
'Ku Ledakkan Kau!' Detik-Detik Mencekam Pria Diduga ODGJ Ditembak Mati Polisi di OKU
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Abimana Aryasatya Kritik Industri Sinema: Keserakahan Membunuh Film Indonesia
-
Harris J Buka Konser Maher Zain di Istora: Aku Cinta Indonesia!
-
Kenny Austin Tak Batasi Karier Amanda Manopo Usai Nikah
-
Nasib Akhir Sertifikat Rumah Orang Tua Komika Musdalifah Basri yang Digadai Paman
-
Di Balik Kisah Malin Kundang, Joko Anwar Curiga Ada Kebenaran yang Disembunyikan
-
Sosok Ketiga: Lintrik Nyaris Ditonton 300 Ribu Orang, Film Pangku Kalah Jauh?
-
Saking Bencinya, Lee Kwang Soo Ngaku Ingin Ludahi Naskah The Manipulated
-
Viral Ustaz Yusuf Mansur Mau Beli YouTube dan Ganti jadi YouSufe, Dinar Candy: Halo BNN
-
7 Karakter Marvel Cinematic Universe Paling Aneh yang Pernah Ada, Nomor 4 Bikin Kaget!
-
Konser The Boyz Bikin Susah Move On, Para Member Lancar Ngomong Bahasa Indonesia: Sayang-sayangku!