Suara.com - Uus menceritakan masa sulit ketika diboikot oleh sejumlah klien dan stasiun televisi.
Seperti diketahui, Uus sempat diboikot pada tahun 2016 silam lantaran sering melontarkan cuitan kontroversi yang sensitif.
Akibatnya, Uus mengungkap istrinya, Kartika, ikut kena getahnya menerima hujatan publik.
"Kesalahan apa yang gua sesalin adalah impact-nya ke anak istri gua. Gua kehilangan momen ama anak gua umur 0 sampe 3 tahun, itu pas awal boikot," kata Uus.
Komedian asal Bandung tersebut menambahkan, istrinya kerap menerima tatapan sinis dari orang-orang sekitar.
"Tiap kali dia jalan ke mana 'itu kan istrinya penista', tatapannya seperti itu lah," sambungnya ditilik dari YouTube NOICE pada Selasa (5/10/2022).
Oleh karena itu, komedian berusia 31 tahun itu merasa bersalah istrinya turut kecipratan menerima hujatan publik.
"Dari situ rasa bersalah gue muncul, gua ngerasa bersalah. Ini orang baik banget ama gua. Dia dapet impact dari apa yang gue coba lakuin untuk orang lain," ujarnya.
Pada masa sulit itu, Uus mengungkap Kartika yang menolongnya.
Baca Juga: Wajah Baru Lucinta Luna Makin Cantik, Uus Sebut Banyak yang Ketipu Pasti
"Orang-orang yang dulu dukung gua, enggak ada yang nolong gua. Yang nolong gua itu bini gua," ucapnya.
Berita Terkait
-
Resmi Dilantik, Sekda DKI Baru Langsung Tancap Gas Urus Nasib APBD
-
Naik Jaklingko ke Kantor, Wali Kota Jakbar Cerita Bareng Warga yang Mau Berbelanja
-
Kasus Korupsi Dinas Kebudayaan DKI: Wali Kota Jakbar dan Sejumlah Direktur Perusahaan Diperiksa
-
Disenggol Andre Taulany, Tabiat Asli Raffi Ahmad Sempat Dikuak Anya Geraldine
-
Kelebihan Raffi Ahmad Dibongkar Uus hingga Mpok Atiek, Netizen: Andre dan Andhika Gak Bisa
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Profil dan Pekerjaan Kristian Hansen Pacar Manohara, Bukan Orang Sembarangan
-
Sinopsis The Pitt Season 2, Debut dengan Skor 100 Persen di Rotten Tomatoes
-
Iva Deivanna Rilis Sisa Waktu Senja, Kolaborasi Apik Bersama Bemby Noor yang Siap Hiasi Layar Lebar
-
8 Film Yasmin Napper, Musuh dalam Selimut Segera Tayang di Bioskop
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
3 Prediksi Nasib Akhir Baek Ki Tae Made In Korea, Jadi Tumbal Elite?
-
5 Outfit Paling Standout dalam Emily in Paris Season 5, Evolusi Gaya Emily Cooper di Roma
-
Ustaz Ini Beri Saran Menohok Buat Penyerang Pandji Pragiwaksono karena Stand Up Comedy Mens Rea
-
Rekam Jejak Manohara yang Ngaku Putuskan Hubungan dengan Ibu
-
Cuma Dua Hari! Promo Beli 1 Gratis 1 Tiket Nonton Film Dusun Mayit di m.tix Mulai Hari Ini