Suara.com - Perjuangan panjang Wenny Ariani terkait pengakuan anak oleh Rezky Aditya terbayar sudah. Pengadilan Tinggi Banten menyatakan Rezky adalah ayah biologis dari putri Wenny.
Kabar dari Wenny Ariani dan Rezky Aditya ini jadi salah satu berita pilihan Entertainment Suara.com pada Selasa (24/5/2022). Lainnya ada berita mengenai Pak Tarno bantah cerai, Gary Iskak kembali ditangkap, hingga Nikita Mirzani dicuekin Rossi.
Mau tahu lebih lengkap dari berita-berita tersebut? Simak berikut ini.
1. Pengadilan Tinggi Banten Tetapkan Rezky Aditya Sebagai Ayah Biologis Anak Wenny Ariani
Pengadilan Tinggi Banten mengabulkan permohonan banding Wenny Ariani atas pengesahan status anak yang diklaim hasil hubungan dengan Rezky Aditya.
"Benar, sudah diputus," ujar Humas Pengadilan Tinggi Banten, Binsar Gultom saat dikonfirmasi, Selasa (24/5/2022).
2. Reaksi Kocak Ridwan Kamil Usai Wajahnya Dibilang Mirip Suami Maudy Ayunda
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil bereaksi usai wajahnya dibilang mirip suami Maudy Ayunda, Jesse Choi. Hal itu terungkap dalam postingan terbarunya di Instagram pada Senin (23/5/2022).
Di situ, Ridwan Kamil membagikan tangkapan layar komentar candaan netizen yang menyebut suami Maudy Ayunda adalah Ridwan Kamil.
3. Bantah Cerai, Pak Tarno Ngaku Kuat Wara-wiri ke Rumah Istri Tua dan Istri Muda
Pak Tarno mengantongi popularitas lantaran dimirip-miripkan dengan Anderson Paak. Keduanya bahkan sempat bertukar foto profil akun Instagram.
Akibatnya, Pak Tarno kecipratan rezeki mulai dari endorse hingga wara-wiri menjadi bintang tamu di sejumlah podcast.
Berita Terkait
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
-
Thariq Halilintar hingga Rezky Aditya Siap Unjuk Gigi di Celebrity Padel Competition 2025
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
-
Hukuman Nikita Mirzani Diperberat: Vonis Banding Naik Jadi 6 Tahun?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki