Suara.com - Selain dengan Saipul Jamil, momen kemesraan Dewi Perssik dengan Aldi Taher di sebuah acara talkshow juga ramai disorot netizen.
Mulanya, Aldi Taher memanjatkan doa agar hubungan rumah tangga Dewi Perssik dan Angga Wijaya tidak berakhir dalam perceraian.
"Bismillah doa terbaik dari kita buat kalian berdua," kata Aldi Taher ditilik dari akun Instagram @alditaher.official pada Kamis (23/6/2022).
Akan tetapi, Aldi Taher malah ikut terseret dalam keretakan hubungan rumah tangga Dewi Perssik dengan Angga Wijaya.
Pasalnya, Aldi Taher dianggap sesumbar mengucapkan kata 'I Love You' kepada Dewi Perssik dalam sebuah acara talkshow.
"Jangan bilang I love you lagi ke istri orang," tulis seorang netizen, "Harusnya jangan sembarangan bilang I love you," ujar netizen lain, "Waktu itu Pagi Pagi Ambyar, Mami DP gak boleh pegang-pegang Aldi Taher, terus Salsabilih cemburu," ucap netizen lainnya.
Seperti diketahui, Saipul Jamil sebelumnya disebut-sebut sebagai biang kerok perceraian Angga Wijaya dengan Dewi Perssik.
Dari unggahan yang beredar, Saipul Jamil sempat memamerkan kemesraan dengan Dewi Perssik di depan mata Angga Wijaya.
"Pasti menangan mami, iya. Kekuatannya maksudnya, powernya," ujar Saipul Jamil dengan guyonan panggilan Mami untuk mantan istrinya tersebut.
Baca Juga: Ucapan Dewi Perssik ke Suami 'Kalau Nggak Dinafkahin Ya Dicerailah' Viral Lagi
Akibat dituduh menjadi biang kerok, Saipul Jamil spontan mengutarakan kekhawatirannya dituduh berselingkuh dengan Dewi Perssik.
"Jangan sampe ada salahpaham. Saya sama Dewi tidak pernah membicarakan perselingkuhan, tidak pernah kenikmatan tidak pernah," pungkas Saipul Jamil.
Berita Terkait
-
Dijodohkan dengan Virgoun, Dewi Perssik Beri Jawaban Serius: Saya Siap Jadi Mama untuk Anak-anaknya
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Move On dari Rully yang Pilot, Dewi Perssik Isyaratkan Pacari Pria Berseragam Loreng
-
Pernyataannya Soal Bencana Aceh Viral, Dewi Perssik Spill Akun yang Diduga Edit Videonya
-
Soroti Kunjungan Presiden, Dewi Perssik Bandingkan Banjir Aceh dan Jember: Masih Mending
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Cek Fakta: Benarkah Rowan Atkinson 'Mr. Bean' Kencan dengan Mia Khalifa di Kapal Pesiar?
-
Bantah Isu Jadi Istri Kelima Mualem, Intip Profil Lengkap Datin Sri Vie Shantie Khan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Heboh Video Pernikahan Gubernur Aceh, Vie Shantie Khan Klarifikasi Isu Jadi Istri Baru Mualem
-
Tengku Zanzabella Minta Publik Berempati ke Aurelie Moeremans, Tapi Jangan Tuduh Roby Tremonti
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Detik-Detik Menegangkan Helikopter yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng di Bali Akibat Cuaca Buruk
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil
-
Hadiri Premier Film Penerbangan Terakhir, Bella Damaika Mantan Selingkuhan Pilot Tuai Hujatan