Suara.com - Jagad dunia maya Twitter tengah diramaikan dengan trending topis HOT MAN PARIS. Tapi begitu ditelusuri lebih lanjut, bukan sosok pengacara kondang Hotman Paris Hutapea yang sedang dibahas, melainkan idol Kpop member BTS, Taehyung alias V. Kok bisa?
Senin pagi, (27/6/2022) para penggemar Kpop dan BTS tengah digemparkan dengan penampilan V BTS yang sedang tampil di Paris.
Member boyband tersohor ini akhirnya melakukan debutnya hadir di Paris Fashion Week.
Tak sendirian, V hadir dari Korea Selatan bersama bintang lainnya yakni Lisa BLACKPINK dan Park Bo Gum.
V tampil fashionable dengan jaket kulit warna merah. Saking mencoloknya penampilan V BTS di Paris, para penggemar pun menjulukinya sebagai Hot Man in Paris yang berarti lelaki seksi di Paris.
Istilah ini nyaris membuat warganet tergocek mirip dengan nama pengacara kondang Hotman Paris.
"HOT MAN PARIS, yang gue kira (foto Hotman Paris), yang trending (foto V BTS)," ujar warganet.
"Kalem, gue bingung ini maksudnya hot man paris karena Taehyung lagi di Paris atau Hotman Paris pengacara," tulis @jksbad*****.
"Ternyata gue enggak sendiri," imbuh warganet lain.
Mengutip Fresh.suara.com, V BTS, Lisa, dan Park Bo Gum menghadiri acara 'Celine' di Paris, Prancis pada 26 Juni sebagai perwakilan dari Korea Selatan.
Bintang-bintang papan atas ini dijepret oleh berbagai majalah mode sepanjang acara, berpose di dinding foto, menyapa bintang dan tokoh mode lainnya, dan menonton peragaan busana dari barisan depan.
V BTS terlihat glamor dengan kemeja hitam dan aksesoris kalung di dadanya. Sosoknya tak pernah lepas dari jepretan kamera fotografer.
Lisa tak kalah glamor. Personel BLACKPINK tersebut tampil menawan dengan pakaian hitam berkilauan. Rambut pirangnya makin membuatnya kian mempesona.
Park Bo Gum tampil elegan. Ia juga terlihat amat akrab berbincang-bincang dengan aktor Inggris, Eddy Redmayne. Bahkan, di akhir percakapan mereka, terlihat Park merangkul Eddy dengan hangat.
Berita Terkait
-
Razman Nasution Minta Polisi Periksa Hotman Paris karena Sering Koar-koar Holywings: Saya Duga Dia Tahu Promonya
-
Hotman Paris Minta Maaf ke Umat Islam Atas Kasus Promo Miras Holywings, Ketua MUI: Makasih Bang, Masya Allah!
-
Geger Promo Miras "Muhammad Dan Maria" Di Holywings, Hotman Paris Minta Maaf Ke Umat Islam
-
Temui Ketua MUI, Hotman Paris Minta Maaf Soal Promo Holywings
-
Promosi Miras Holywings Bikin Gaduh, Hotman Paris Sambangi Rumah Ketua MUI dan Minta Maaf
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Dituntut 11 Tahun Penjara, Nikita Mirzani Buka Data ICW Terkait Tuntutan Ringan ke Koruptor
-
Resmi Pacaran, Beda Harta Kekayaan Katy Perry Vs Justin Trudeau
-
Katy Perry dan Justin Trudeau Dikaitkan dengan Raisa dan Jokowi, Apa Hubungannya?
-
Isi Surat Nikita Mirzani untuk Prabowo Jelang Sidang Vonis
-
Kabar Duka, Sutradara Gunawan Paggaru Meninggal Dunia
-
Putus dari Dakota Johnson, Chris Martin Kini Pacari Sophie Turner Bintang Game of Thrones?
-
Anak Kedua Baru 4 Bulan, Rizky Billar Was-was Saat Tahu Lesti Kejora Hamil Lagi
-
Gara-Gara Gaya Bicara, Lesti Kejora dan Rizky Billar Kerap Disangka Bertengkar
-
Mengenal Justin Trudeau, Pacar Katy Perry yang Punya Darah Indonesia
-
Ayah Aqeela Calista Bukan Orang Sembarangan, Desainer Langganan Keluarga Jokowi, Ini Profilnya