Suara.com - Penyanyi Afgansyah Reza membenarkan pernah mengikuti ajang Indonesian Idol. Saat itu, dia masih duduk di bangku SMA.
"Audisi Idol waktu itu masih SMA saya inget banget, masih nervous banget. Sampai sekarang masih pemalu sih, cuma dulu lebih parah lagi pemalunya," kata Afgan di akun YouTube OFFICIAL NIT NOT yang diunggah baru-baru ini.
Pelantun Sadis ini mengaku sempat diterima sampai 100 besar. Hanya saja dia memilih mundur.
Afgan mengatakan pada saat itu tidak berani bertemu dengan para dewan juri.
"Sebenernya saya diterima di 100 besar. Pas sudah mau masuk ke ruang juri, saya nggak berani. Nervous banget. Yasudah akhirnya saya kabur," tutur Afgan.
Meskipun begitu, dia tidak menyangka akhirnya kini menjadi penyanyi. Dia menyebut ini adalah takdirnya.
Mengingat setelah mundur dari Indonesian Idol, Afgan malah ditawari buat rekaman secara cuma-cuma.
"Waktu itu kabur, saya nyanyi di tempat karaoke, tiba-tiba ada yang denger salah satu pemilik dari tempat itu. Langsung nawarin saya rekaman. Memang sudah jalannya jadi penyanyi," terang Afgan.
Sedari dulu, Afgan memang sudah menyukai dunia musik. Hanya saja dia terhalang dengan sifatnya yang pemalu saat tampil di depan banyak orang.
Baca Juga: Nyaris Ambruk di Panggung, Kesaksian Irfan Hakim Soal Kondisi Ruben Onsu Bikin Syok
Kemampuan bernyanyinya pun didapat tanpa belajar secara profesional.
"Saya dari kecil sudah nyanyi, otodidak nggak belajar sama siapapun," tandasnya.
Berita Terkait
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Penampilan Manglingi Meghan Trainor Usai Sukses Turunkan Berat Badan hingga 27 Kg!
-
Rayakan Ulang Tahun ke-27, Ini Transformasi Akting Zhao Lusi
-
Sempat Dilecehkan Oknum Fans, Tiara Andini Alami Trauma
-
Bukan Sekadar Pensi, Gonzaga Festival 2025 Jadi Panggung Berkelas untuk Cetak Bintang Masa Depan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV