Kasus Putri Candrawathi yang tidak ditahan dengan alasan kemanusiaan karena memiliki anak telah menuai sorotan tajam publik. Bahkan, tak sedikit masyarakat yang membandingkannya dengan nasib Angelina Sondakh.
Diketahui, Angelina Sondakh harus terpisah dengan anak selama menjalani hukuman penjara selama 10 tahun. Bahkan, istri almarhum Adjie Massaid ini kesulitan menemui anaknya dan tidak bisa membesarkan sang putra sejak kecil.
Nama Angelina Sondakh pun kini menjadi trending topic di Twitter buntut dibandingkan dengan Putri Candrawathi. Apalagi, mantan anggota DPR itu dinilai tidak mendapatkan keadilan seperti Putri Candrawathi yang tidak ditahan dengan alasan memiliki anak.
Berikut kumpulan cerita-cerita pilu tentang kehidupan Angelina Sondakh:
1. Keanu Massaid Dirawat Sang Sopir
Angelina Sondakh bercerita bahwa selama dirinya dipenjara, anaknya dirawat oleh sang sopir. Hal tersebut diakui oleh Angelina Sondakh pada sebuah cara yang ditayangkan di televisi.
Diakui oleh Angelina Sondakh, putranya yang bernama Keanu Massaid dirawat oleh sopirnya selama dirinya mendekam di penjara 10 tahun lamanya.
2. Cerita Ignatius Rawat Keanu Massaid
Seperti diketahui, Adjie Massaid, suami dari Angelina Sondakh meninggal dunia pada tanggal 5 Februari 2011 silam. Hal tersebut menjadikan Angelina Sondakh hanya bisa menitipkan buah hatinya ke babysitter dan juga sopir yang belakangan ini diketahui bernama Ignatius.
Dalam acara televisi tersebut, tampak Ignatius turut menghadiri dan menceritakan kisahnya selama merawat Keanu Massaid.
Sebagai informasi, Ignatius sudah bekerja cukup lama dengan mendiang Adjie Massaid dan juga Angelina Sondakh.
Dalam pengakuan Ignatius, dirinya mengaku sayang dan tulus merawat putra majikannya, Keanu, saat Angeline berada di balik jeruji besi karena tersandung kasus korupsi.
3. Angelina Sondakh Menangis Haru Dengar Cerita Ignatius
Pada saat Ignatius menceritakan hal tersebut, tampak Angelina menangis haru.
Tidak hanya itu, Ignatius juga menceritakan bahwa dirinya selalu ada didekat Keanu, dari mulai Keanu lahir di dunia, hingga sang ayah meninggal dunia. Hal tersebutlah yang menjadikan Ignatius tidak cukup tega meninggalkan putra tersebut sendirian.
Tag
Berita Terkait
-
Pengacara Keluarga Brigadir J Murka! Sebut Komnas HAM Anggap PC Tidak Ditahan Sebagai Terobosan Baru: Apa-apaan Ini?
-
Mengharukan, Ini Deretan Kisah Ibu Asuh Anaknya di Penjara
-
Polemik Kak Seto Soal Anak Ferdy Sambo: Dinilai Tak Adil oleh Banyak Pihak
-
Kak Seto Diminta Buka Suara untuk Siswa SD Korban Selamat Kecelakaan Maut Bekasi
-
Viral Pesan yang Diduga Bharada E: Perintah Penyiksaan Brigadir J untuk Bungkam Kasus Mafia
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
Terkini
-
Digugat Cerai Angbeen Rishi, Adly Fairuz Nyanyikan Lagu Galau: Jangan Hakimi Aku!
-
D'Masiv Umumkan Era Baru: Rilis Album Berbahasa Inggris dan Tur Konser di 4 Kota
-
Baru Diungkap, Chef Juna Akui Mayoritas Masakan Peserta Masterchef Indonesia Tak Enak
-
6 Series dan Film Horor yang Rilis Jelang Halloween 2025, Penuh Teror!
-
Rey Mbayang Mau Beli Alat Pendeteksi Hantu, Sudah Riset Harga dan Lokasi Toko
-
Sinopsis Serial It: Welcome to Derry, Telah Tayang di HBO Max
-
Sinopsis Caught Stealing, Austin Butler Terseret ke Dunia Kriminal Gara-Gara Kucing
-
Miley Cyrus Ungkap Trauma Kebakaran Malibu dalam Soundtrack Avatar Fire and Ashes
-
Penantian ARMY Berakhir! BTS Dikabarkan Comeback Lewat Album Baru dan Tur Dunia Tahun Depan
-
Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun, Fitri Salhuteru Sepakat dengan Tengku Zanzabella: Semoga Tobat!