Suara.com - Belakangan hacker menjadi topik pembicaraan yang ramai dibicarakan. Terlebih setelah instansi pemerintah mendapat serangan dari hacker bernama Bjorka.
Selain pemerintah, beberapa artis tanah air juga pernah mendapat serangan dari hacker. Mereka menyerang akun media sosial pribadi hingga akun YouTube.
Akibatnya kerugian yang mereka dapat tidak sedikit. Seperti Denny Sumargo yang rugi milaran rupiah karena akun YouTube-nya dicuri. Tidak hanya Denny Sumargo, beberapa artis lain juga mengalami hal yang sama.
Penasaran siapa saja mereka? Berikut rangkumannya:
1. Denny Sumargo
Denny Sumargo kehilangan akun YouTube miliknya selama kurang lebih satu minggu. Akun miliknya tak bisa diakses karena diretas oleh pihak tak bertanggung jawab. Namun, pada (16/9/2022) ia sudah mengunggah kembali sebuah video baru yang menampilkan Keysa Levronka. Yaps, akun miliknya akhirnya sudah kembali aktif.
2. Nathalie Holscher
Mantan istri Sule pun pernah jadi korban hacker yang mengambil alih akun Instagram miliknya. Walau nama akunnya tidak diubah, tapi semua postingan Nathalie hilang dan digantikan dengan wajah pria berdandan ala Joker. Tapi tak lama berselang akunnya akhirnya kembali padanya.
3. GEN Halilintar
Baca Juga: Pengakuan Terbaru Tersangka Kasus Peretasan Hacker Bjorka, MAH: Cuma Cari Followers Aja!
Nasib serupa Densu pernah dialami oleh GEN Halilintar pada tahun 2021 lalu. Akun YouTube mereka yang kala itu memiliki lebih dari 17 subscribers di-hack oleh dan diganti nama menjadi Ethereum Live News. Untungnya akun keluarga Atta Halilintar itu bisa kembali.
4. Tia Ivanka
Lama tak aktif di dunia hiburan, Tia Ivanka pernah jadi korban hacker yang mengambil akun Instagram miliknya. Parahnya lagi, akun tersebut digunakan untuk menipu orang lain, salah satunya Tya Ariestya. Tak hanya itu, akun yang diretas pada 2021 lalu ini juga digunakan untuk berjualan masker dan susu beruang.
5. Krisdayanti
Sebelum menggunakan akun yang sekarang yaitu @krisdayantilemos, akun Instagram lama Krisdayanti telah dihack. Hal ini membuatnya tak bisa mengakses lagi akun tersebut. Semua foto yang pernah diunggah pun hilang tak tersisa.
6. Chika Jessica
Berita Terkait
-
Duet Lintas Generasi Krisdayanti dan Mahalini di Lagu Mencintaimu: Merinding Parah
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Bikin Gaduh Usai Sebut Pemilik Podcast Juara Selingkuh, Hotman Paris: Cuma Iseng Aja
-
Move On dari Rully yang Pilot, Dewi Perssik Isyaratkan Pacari Pria Berseragam Loreng
-
Denny Sumargo Respons Isu Pelukan dengan Ani-ani di Bali
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH