Suara.com - Ariel Tatum membawa kabar yang membanggakan. Aktris 25 tahun ini akan menjadi perwakilan pertama dari Indonesia yang berjalan di Paris Fashion Week 2023.
"Sungguh sebuah kehormatan bagi aku, bisa menjadi perwakilan dari para perempuan Indonesia untuk berjalan di LE DEFILE L'Oreal Paris di Paris Fashion Week SS2023," tulis Ariel Tatum di Instagram, Selasa (27/9/2022).
"Semoga ini menjadi awal perjuanganku untuk menjunjung tinggi pemberdayaan dan juga kesetaraan untuk semua," kata Ariel Tatum menyambung.
Dalam video yang diunggah, Ariel Tatum berbicara tentang apa saja yang harus dilaluinya agar bisa sampai ke posisinya sekarang.
"Orang-orang enggak tahu apa yang harus aku lalui sampai bisa berada di titik ini dalam hidup. Diragukan, dibanding-bandingkan, dipandang sebelah mata, diremehkan, dan rasanya bohong ya kalau aku bilang semua itu tidak berdampak ke aku, pola pikir dan juga cara pandangku terhadap diri gitu," ujar bintang film Sayap-Sayap Patah ini.
Ariel Tatum kemudian membahas pentingnya mencintai diri sendiri, bagaimana cucu dari musisi Muri Koesplus ini akhirnya menyadari bahwa dia berhak untuk menjadi versi terbaik dari dirinya.
Terakhir, Ariel Tatum mengumumkan bahwa dia akan menjadi perwakilan pertama dari Indonesia yang akan berjalan di salah satu ajang mode terbesar di dunia.
"Sungguh sebuah kehormatan bagi aku diberikan kepercayaan untuk menjadi perwakilan pertama dari Indonesia yang akan berjalan di LE DEFILE L'Oreal Paris yang merupakan bagian dari Paris Fashion Week bersama perempuan-perempuan tangguh lainnya dari seluruh dunia," kata bintang film Selesai tersebut.
Jadi perwakilan pertama dari Indonesia yang akan berjalan di Paris Fashion Week 2023, Ariel Tatum pun banjir ucapan bangga.
Baca Juga: Pacar Pertama Ariel Tatum Jadi Sorotan, Ternyata Artis Beken
"Super proud," komentar artis Happy Salma.
"Loreal enggak salah pilih artis," ujar akun @vinaind__.
"Keren! Proud of you idola aku yang manis banget," imbuh akun @orincarolina_.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Merasa Hampa di Puncak Karier, Cinta Laura Menangis usai Paris Fashion Week
-
Puncak Karier di Paris Fashion Week, Cinta Laura Justru Menangis Sendirian: Aku Ngerasa Nggak Cukup
-
Cinta Laura Kenang Momen Bareng Camila Cabello dan Aishwarya Rai di Paris Fashion Week
-
Siapa Irfan Ghafur? Trending usai Bikin Video 10 Menit bareng Ariel Tatum
-
7 Potret Ariel Tatum Berkebaya yang Bisa Jadi Inspirasi, Anggun dan Elegan
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar
-
CJ7: Surat Cinta Stephen Chow untuk Perjuangan Seorang Ayah, Malam Ini di Trans TV
-
Film 5 CM Kembali dengan Sekuel Revolusi Hati, Bukan Lagi Soal Pendakian Gunung