Suara.com - Kakak Rizky Billar, Yudie Revan, meminta warganet untuk tidak menggiring opini terkait kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilakukan Billar terhadap Lesti Kejora.
Menurut Yudie, setiap rumah tangga tentu memiliki masalah, termasuk dalam rumah tangga Rizky Billar dan Lesti Kejora.
"Buat netizen semuanya, jangan terlalu menggiring-giring opini," tutur Yudie Revan, mengutip video pendek di kanal YouTube Cumicumi, Rabu (12/10/2022).
Yudie melanjutkan, "Namanya berumah tangga pasti ada lah, kerikil-kerikil kecil pasti ada lah, gitu kan."
Yudie Revan mengaku ingin Rizky Billar dan Lesti Kejora bersatu kembali setelah kejadian besar ini.
Selain itu, Yudie Revan mengklaim bahwa Rizky Billar merupakan sosok berkepribadian baik, yang selalu mendukung keluarganya.
Yudie menganggap orang-orang yang mengungkapkan masa kelam Rizky Billar hanya sedang memanfaatkan keadaan agar populer.
"Banyak yang memanfaatkan keadaan, cari viewers, cari ini. Makanya, jangan sampai masalah ini berlarut, untuk semuanya saling support," imbuhnya,
Meski begitu, Yudie Revan mengaku kecewa dengan kasus dugaan KDRT ini.
Baca Juga: Pengacara Sebut Rizky Billar Sudah Suapi Lesti Kejora: Harusnya Cabut Laporan dan Damai
Berita Terkait
-
Orang Tua Lesti Kejora di Kampung Kerja Apa? Dipuji Tetap Sederhana meski Anak-Mantu Kaya Raya
-
Gaya Sederhana Ibu Lesti Kejora Naik Angkot Viral, Tas di Pangkuannya Bikin Salfok
-
Lesti Kejora Ungkap Kebiasaan Romantis Merias Rizky Billar
-
Dicecar Rizky Billar soal Momongan, Ini Respons Harris Vriza dan Haviza Devi
-
Jadi Wartawan Dadakan, Rizky Billar Todong Harris Vriza dan Haviza Devi Soal Momongan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru Oktober 2025: Flagship Mewah hingga Murah Meriah
-
Kepala Daerah 'Gruduk' Kantor Menkeu Purbaya, Katanya Mau Protes
-
Silsilah Bodong Pemain Naturalisasi Malaysia Dibongkar FIFA! Ini Daftar Lengkapnya
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
Terkini
-
Perusahaan Anang Hermansyah Polisikan Eks Karyawan Ashanty karena Tudingan Rugikan Nama Baik HDN
-
Dedi Mulyadi Turun Gunung Damaikan Yai Mim dan Tetangganya, Netizen Cari Gubernur Jatim
-
Diam-Diam Nikah, Meyden Bantah Hamil Duluan: Gue Perawan Tulen
-
6 Tahun Nikahi Muzdalifah, Fadel Islami Bantah Tudingan Aji Mumpung: Sehari Cuma Jajan Rp150 Ribu
-
Bak Jumpa Fans, Restu Sinaga Kenang Momen Disambut Meriah Saat Masuk Penjara
-
Gagal Damai, Perceraian Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf Masuki Babak Baru di Pengadilan Agama
-
Jisoo Kembali Beri Bocoran Kolaborasi Lagu Terbarunya, Sosok Zayn Malik Makin Jelas?
-
El Rumi Lamar Syifa Hadju, Deswita Maharani Menangis Haru Saat Video Call
-
Reaksi Salah Tingkah Raffi Ahmad Saat Ditanya Soal Kemungkinan Undang Ayu Ting Ting ke Acaranya
-
Bentak Dearly Djoshua Gegara Tak Paham Musik, Ari Lasso Dituding Red Flag