Suara.com - Adik Irwansyah, Hafiz Fatur, berstatus tersangka penggelapan uang senilai Rp4,3 miliar. Lantaran keberadaanya tak diketahui, Kejaksaan Negeri Kabupaten Bogor menjadikan Hafiz masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO).
Kabar dari adik Irwansyah ini jadi salah satu berita pilihan Entertainment Suara.com pada Jumat (21/10/2022). Lainnya ada berita mengenai Kalina Oktarani jawab tuduhan nikahi suami orang hingga Lucinta Luna akui jual diri di Singapura.
Mau tahu lebih lengkap berita-berita tersebut? Simak berikut ini.
1. Hafiz Fatur Adik Irwansyah Jadi Buron Lagi, Kini Perkara Penyalahgunaan Kredit
Hafiz Fatur adik kandung Irwansyah kembali tersangkut masalah hukum. Hafiz kini resmi masuk dalam daftar pencarian orang (DPO) oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Bogor.
Hafiz Fatur masuk DPO karena melakukan penyalahgunaan kredit. Akun Instagram resmi Kejaksaan Negeri Kabupaten Bogor telah memajang foto adik ipar Zaskia Sungkar tersebut dengan identitas lengkap dan ciri-cirinya.
2. Tretan Muslim dan Coki Pardede Pamit dari YouTube MLI
Tretan Muslim dan Coki Pardede mendadak pamit dari YouTube Majelis Lucu Indonesia (MLI). Padahal kebersamaan mereka di sana sudah lima tahun.
Baca Juga: Jadi Tersangka Kasus Penyalahgunaan Kredit Rp4,3 Miliar, Adik Irwansyah Diburu Kejari Bogor
"Dengan berat hati, gue dan Tretan Muslim ingin mengabarkan, kami tidak akan bikin konten lagi di YouTube MLI," kat Coki Pardede di kanal YouTube Majelis Lucu, Kamis (20/10/2022).
3. Ari Lasso Minta Duit Hotelnya Diganti Batik Air, Akan Disumbangkan ke Yayasan Kanker
Masalah Ari Lasso dengan Batik Air memang telah berakhir damai. Namun satu permintaan dari Ari yang belum dipenuhi, penyanyi 49 tahun ini meminta duit hotelnya diganti rugi oleh Batik Air.
Meski meminta diganti rugi, tetapi duit itu tidak akan dikuasai Ari Lasso sepenuhnya. Pelantun "Hampa" ini akan menyumbangkan duit tersebut ke sebuah yayasan kanker di Indonesia.
Berita Terkait
-
Kini Anggap Sabrina Chairunnisa 'Adik', Deddy Corbuzier Ngaku Enggan Nikah Lagi Usai 2 Kali Cerai
-
Kalina Oktarani Takut Bahas Perceraian Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa
-
Deddy Corbuzier Dicap Pelit, Kalina Oktarani Beberkan Kebaikan Mantan Suaminya
-
Klarifikasi Kalina Oktarani Soal Azka Corbuzier Tak Sebut Dirinya Mama: Itu Bercanda
-
Zaskia Sungkar Akhirnya Umumkan Jenis Kelamin Sang Anak: Its a Boy!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?