Suara.com - Pihak kepolisian tidak merasa kecewa dengan langkah Lesti Kejora yang cukup cepat mencabut laporannya, setelah Rizky Billar ditetapkan sebagai tersangka kasus KDRT sehari.
Menurut AKP Nurma Dewi, Kasi Humas Polres Metro Jakarta Selatan, pihak kepolisian sudah melaksanakan tugasnya sesuai prosedur.
"Ya kalau dari kita, kita sudah bekerja. Ya jadi semua kita lakukan karena semua sudah punya SOP," kata Nurma Dewi dalam cara Hot Room Metro TV yang dipandu pengacara Hotman Paris, yang dikutip Suara.com dari dari Instagram @lambegosiip, Sabtu (22/10/2022).
Nurma Dewi membenarkan bahwa Lesti Kejora langsung mencabut laporannya setelah sehari Rizky Billar baru saja ditetapkan sebagai tersangka.
Namun Nurma Dewi mengatakan pihak kepolisian tidak bisa menghalangi pilihan Lesti Kejora untuk mencabut laporannya.
"Kemudian, kemarin juga saudari kita juga mencabut laporan polisi yang dibuat. Namun demikian, kita tidak bisa menghalangi atau menyuruh. Jadi, itu adalah haknya Bang," jelasnya.
Sebelumnya, sejumlah warganet dan rekan artis merasa kecewa dengan langkah Lesti Kejora yang mencabut laporan dan memaafkan Rizky Billar setelah mengalami KDRT.
Apalagi, Lesti Kejora juga memilih rujuk dengan Rizky Billar yang mana alasannya demi anak.
Sementara, warganet dan sejumlah artis telah berusaha mendukungnya sejak pertama kali dikabarkan mengalami KDRT sampai menjalani rawat inap di rumah sakit.
Baca Juga: Disebut Simpanan Waria dan Tante-Tante, Rizky Billar Segera Polisikan Satria Mulia
Berita Terkait
-
Orangtua Lesti Kejora Masih Jualan Mi Ayam, Ayah Ojak dan Umi Kalsum Disentil
-
Lesti Kejora Ungkap Reaksi Rizky Billar saat Tahu Hamil Anak Ketiga: Syok!
-
Anak Kedua Baru 4 Bulan, Rizky Billar Was-was Saat Tahu Lesti Kejora Hamil Lagi
-
Gara-Gara Gaya Bicara, Lesti Kejora dan Rizky Billar Kerap Disangka Bertengkar
-
Tak Terima Kehamilan Ketiga Lesti Kejora Dinyinyir, Rizky Billar Balas Menohok
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Rujuk, Fahmi Bo Bakal Menikahi Mantan Istrinya Besok
-
Kupas Tuntas Konser The 1/9 Tour by eaJ di Jakarta: Musik, Empati, dan Energi
-
Ritual Belphegor di Depan Pohon Pisang: Rangkul Mitos Lokal Tanah Jawa
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
Dapat Penghargaan TikTok Awards, Jennifer Coppen: Halo Haters, Aku Akan Terus Bersinar!
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib