Suara.com - Sinetron Ikatan Cinta episode Sabtu, 22 Oktober 2022 ini mungkin akan menceritakan kisah keluarga kecil Al Fahri yang akhirnya bisa berkumpul lagi.
Setelah Aldebaran dan Andin keluar dari rumah sakit, mereka akhirnya kembali berkumpul dengan keluarga Pondok Pelita, terutama dengan dua buah hati mereka, Reyna Putri Al Fahri dan Askara Putra Al Fahri.
Momen yang sudah lama dinantikan ini pun begitu berharga. Baik Aldebaran maupun Andin tak ragu untuk bersenda gurau bersama anak-anak mereka di kamar.
Reyna bahkan meminta izin kepada ayah tirinya untuk bisa tidur bersama dengan Aldebaran, Andin dan Askara. Itu iya lakukan karena Reyna mengaku bangga memiliki ayah dan ibu seperti Aldebaran dan Andin.
Reyna mengatakan itu semua sembari memeluk Aldebaran. Ia pun tak sengaja menyentuh bagian perut Aldebaran yang luka akibat ditusuk Agus Rimba.
Meski harus menahan sakitnya, Aldebaran membalas pelukan anak tercintanya itu. Itu ia lakukan karena Aldebaran tidak ingin melewatkan momen hangat tersebut.
Melihat hal manis itu, Andin pun langsung merapat untuk mendapat pelukan dari Aldebaran dan Reyna. Sadar tangan istrinya masih digips, Aldebaran langsung sigap memastikan bahwa istrinya tak merasa kesakitan.
Di dalam kamar, keempatnya hanyut dalam suasana hangat kebersamaan. Dalam hati Aldebaran pun berdoa, ingin segera kembali mengingat kebahagiaan yang selama ini pernah dirasakannya bersama keluarga tercinta.
Diceritakan sebelumnya, Aldebaran kehilangan sebagian memorinya akibat kecelakaan pesawat yang ia alami beberapa waktu lalu. Bagaimana kisah selanjutnya?
Baca Juga: Sinopsis Ad Astra, Misi Penjelajahan Luar Angkasa
Temukan jawabannya di sinetron Ikatan Cinta setiap malam pukul 20.00 di RCTI dan RCTI+.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
KGPH Mangkubumi Akui Minta Maaf ke Tedjowulan Soal Pengukuhan PB XIV Sebelum 40 Hari
-
Haruskan Kasus Tumbler Hilang Berakhir dengan Pemecatan Pegawai?
-
BRI Sabet Penghargaan Bergengsi di BI Awards 2025
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
Terkini
-
Top 5 Series Netflix Indonesia, Stranger Things Merajai Puncak di Akhir November 2025
-
Blusukan ke Pelosok Indonesia, Ji Chang Wook Cari Makna Healing di Reality Show ABRACADABRA
-
8 Film dan Series Netflix Tayang Desember 2025, Lanjutan Stranger Things 5 Paling Dinanti!
-
Sinopsis Spring Fever, Drakor Romantis Baru Ahn Bo Hyun dan Lee Joo Bin di Prime Video
-
Mendarat di Jakarta, Ji Chang Wook Sampaikan Duka untuk Korban Bencana di Sumatera
-
Kronologi Lengkap Hubungan Inara Rusli-Insanul Fahmi: Kenalan, Dibohongi, Dinikahi Siri
-
4 Karakter Baru Stranger Things 5 yang Bikin Hawkins Makin Mencekam
-
Inara Rusli Akhirnya Muncul, Netizen Berbondong-bondong Jadi Pakar Gestur Dadakan
-
Logika Denise Chariesta: Kalau Inara Rusli Gak Tahu Insanul Punya Istri, Ngapain Nikah Siri?
-
Soundrenaline Sana-Sini Bandung: Ketika Jalan Braga Menjadi Panggung Kreatif Raksasa