Suara.com - YouTuber nomor 1 tanah air, Atta Halilintar ternyata hanya memiliki ijazah sekolah dasar. Bahkan dahulu dia hampir tidak menyelesaikan sekolah dasarnya karena ekonomi orangtuanya sedang sulit.
Hal tersebut diungkap Atta Halilintar melalui YouTube dr. Richard Lee. Disitu suami Aurel Hermansyah mengaku memilih bekerja membantu orangtuanya ketimbang melanjutkan sekolah.
"Dari SD aku sudah jualan sim card di sekolah. singkat cerita nggak bayar sekolah akhirnya aku keluar. Adik aku banyak akhirnya aku keluar karena orangtua nggak ada rejekinya," ungkap Atta Halilintar kepada Richard Lee.
Atta pun membantah bila dirinya malas untuk sekolah. Namun saat itu orangtuanya masih mengalami kesulitan ekonomi. Ditambah saat itu adik-adiknya sudah ada 9 orang.
"Memang orangtua ada ujian di dalam hidupnya jadi kita sebagai anaknya harus ngertilah. Adik ku kan dulu sudah 9 sampai sekrang kan sudah 10 kan aku anak pertama dari sebelas bersaudara jadi aku milih biar adik aku aja yang sekolah aku cari duit," terang Atta.
Atta mengaku hanya mendapatkan ijazah SD. Lalu dia sempat melanjutkan sekolah di SMP sayang dia harus berhenti di tahun pertama sekolah.
"Sekolah resminya SD itu aku hanya sampai kelas 5. Terus sempat masuk lagi untuk ambil ijazah SD jadi ambil kelas 6 nya doang. Terus terakhir banget 1 SMP awal semster 1 dan 2. SMP nggak selesai," tutur Atta Halilintar.
Berita Terkait
-
Gen Halilintar Tak Hadir di Pesta Ulang Tahun Anak Kedua Atta Halilintar? Ini Faktanya
-
Krisdayanti Ungkap Sosok Atta Halilintar dan Pesan untuk Aurel Hermansyah
-
Ameena Kecanduan Permen, Atta Halilintar Tegur Kris Dayanti: Aku Mohon...
-
Gara-Gara Aurel Hermansyah Sering Nonton Film Horor, Ameena Kepingin Jadi Zombi
-
Atta Halilintar Debut jadi Produser Film Horor Kuncen
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Erika Carlina Mau Damai dengan DJ Panda, Karena Dikhianati DJ Bravy?
-
Pamer 'Mata Batin', Momen Hangat Ruben Onsu dan Tantenya Keturunan Arab Curi Perhatian
-
DJ Bravy Selingkuh, Erika Carlina Ternyata Merengek Minta Dinikahi
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Dijebak Kru yang Ternyata Intel BNN, Detik-Detik Andika Kangen Band Ditangkap
-
Dituduh Provokasi, Putri Delina Pamer Bukti Dimaki Pendukung Azizah Salsha Saat Padel Wars
-
Bertemu 3 Bocah Kosong, Anies Baswedan Nurut Diajari Salam Aneh Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Raisa Akrab dengan Ariana Grande di Premiere Film Wicked: For Good, Bawa Oleh-Oleh Buat Zalina
-
6 Potret Tom Felton Kembali Jadi Draco Malfoy di Broadway, Emosional!
-
Tak Malu Tunjukkan Stretchmark saat Foto Maternity, Nita Vior Tuai Pujian