Suara.com - Nagita Slavina (Gigi) diketahui selalu mengenakan pakaian dengan harga fantastis. Tak heran bila apapun yang dikenakan istri Raffi Ahmad itu selalu menjadi perhatian banyak orang.
Kali ini outfit Nagita Slavina yang jadi perhatian adalah kemeja hijau trasparan. Gigi memadukan kemejanya itu dengan celana pendek, dan membuat ibunda Rafathar dan Rayyanza itu terlihat cantik dan elegan.
Baju tersebut digunakan Nagita Slavina saat jalan-jalan ke mall bareng dua putranya.
Outfit Nagita Slavina itu dibongkar akun Instagram Fashion Nagita Slavina. Kemeja yang dipakai Gigi dari brand Sacai yang harganya yang tak main-main.
Dengan model baju dari bahan transparan, baju itu dipatok dengan harga Rp7,2 juta.
"#NagitaSlavina wearing #Sacai 'Sheer Checked Short-Sleeve Shirt' from editorialist.com $478 / 7.200.000 IDR," tulis akun @fashion_nagitaslavina.
Seperti biasanya baju perempuan 34 tahun ini langsung jadi omongan warganet. Ada yang penasaran bahan baju Nagita Slavina yang transparan dan tipis terbuat dari apa.
"Itu kain apa yang dipakai ya?" komentar seorang warganet penasaran.
Kemudian seorang warganet malah menyebut kalau model baju itu seperti baju murah harga puluhan ribu saja.
Baca Juga: Terbukti Ampuh, Raffi Ahmad Pamer Ini Saat Diremehkan Pegawai Hotel di Belanda
"Itu kalau menurutku ya kaya baju Rp35 ribuan wkwkwwkwk," kata seorang warganet.
Beberapa malah ramai mengomentar baju Nagita Slavina seperti saringan hingga jaring.
"Mama Gigi. Baju setipis saringan ikan harganya Rp7 juta," ujar seorang warganet seolah tak percaya.
"Setipis saringan tahu, harganya uang belanja tiga bulan," kata warganet lain.
Meski begitu, tak sedikit yang memuji penampilan Nagita Slavina berkela, meski hanya dengan baju seperti itu.
"Penampilan orang kaya yang beneran kaya tuh emang Gigi banget deh, simpel tapi harganya selangit. Pernah ketemu di Sency, memang dari jauh bening banget ini cewek, dan wangi bangett dari jauh sudah kecium. Bravo mamagie!," imbuh seorang warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV
-
Who Am I?: Salah Satu Film Paling Berbahaya Jackie Chan, Malam Ini di Trans TV
-
9 Film Adaptasi Game Legendaris, Pemanasan Sebelum The Legend of Zelda Tayang
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral