Suara.com - Bunda Corla langsung bekerja setibanya di Jerman. Dia tampak mengabadikan momen balik kerja dalam siaran Instagram baru-baru ini.
Di situ, Bunda Corla terlihat melakukan live ketika sedang bersiap untuk kembali kerja sebagai pegawai McDonald's.
"Bunda kerja dulu. Yang penting Bunda sudah ke Indonesia, sudah pulang, sudah nengok keluarga," kata Bunda Corla seraya menyapa followersnya.
"Yah pokoknya bunda sudah sampai Jerman kerja seperti biasa. Ntar di Indonesia baru ngisi acara," sambungnya lagi.
Meskipun harus bekerja sebagai pelayan, Bunda Corla mengaku cukup menikmati. Dia berseloroh hidupnya di Jerman lebih nyaman dan damai.
"Hidup gue bahagia. Nggak ada yang ngerecokin, nggak diusik sama yang nggak punya kerjaan, pengangguran," tutur Bunda Corla.
Potongan video live Bunda Corla ini diunggah ulang oleh akun @rumpi_gosip di Instagram pada Kamis (2/2/2023) dan langsung banjir komentar.
"Sudah seumuran bunda aja semangat cari cuan apa kabar kaum rebahan yang berkawan dengan bantal," tulis salah satu netizen.
"Keren buncor jadi artis cuma sampingan saja. Keren keren. Lebih memilih kerjaan lama dia dari pada ngartis yang belum tentu bisa bertahan," timpal lainnya.
Baca Juga: Bunda Corla Panik Digeledah Petugas Bandara Jerman, Diduga Ada Pihak yang Melaporkan
"Keren. Biasanya kalau yang lain sudah aji mumpung, kalau dia tau begitu hanya sesaat dengan kemampunnya," tambah lainnya.
Berita Terkait
-
Waduh, Bunda Corla Alami Hal Tak Terduga Ini di Bandara Jerman Usai Pulang dari Indonesia
-
Postingan Nikita Mirzani di Instagramnya Bikin Gatal Jari, Begini Komentar Netizen ..
-
Nikita Mirzani Mau Bagi-bagi Duit, Langsung Kena Sentil: Gak Mau Terima Takut Diminta Lagi
-
Dituding Tak Bayar Pajak Selama 20 Tahun di Jerman, Bunda Corla Buktikan Lewat Slip Gaji
-
Beredar Foto Perempuan Diduga Anak Kandung Bunda Corla, Mirip atau Enggak?
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Cerita Perjalanan Karier Rossa, Sang Diva yang Minim Obsesi Tapi Kaya Inovasi
-
Once Ungkap Sejarah Kelam Royalti Musik di Indonesia, dari Amarah Musisi Dunia dan Bencana Kelaparan
-
Komentar Nyinyir Soal Rahim Copot Viral, Dokter Irwin Lamtota Minta Maaf ke Dokter Gia Pratama
-
Awas Kena Sanksi! Remix Potongan Film Jadi Parodi di Medsos Ternyata Pelanggaran Hak Cipta
-
Bukan Ari Lasso, Ahmad Dhani Sebut Puncak Kejayaan Dewa 19 Ada di Era Once Mekel
-
'Jatuh Hati' Jadi Titik Balik Kariernya, Raisa Kini Percaya Diri Menulis Lagu
-
Blak-blakan, Farida Nurhan Bongkar Rahasia Bahagia Tanpa Suami: Bisa Pakai Jari atau Mainan
-
Cerita Atta Halilintar Di-DM Carles Puyol Hingga Gerard Pique, Tiba-Tiba Nongol di Jakarta
-
Musisi Papan Atas Bersatu di IMUST 2025, Rumuskan Arah Baru Industri Musik Nasional
-
Bukan Pensiun dari Dunia Hiburan, Narji Ungkap Alasan Terjun ke Sawah