Suara.com - Bruce Willis dikabarkan bakal berhenti sebagai seorang aktor karena sakit. Lelaki berkepala plontos ini terkena sakit afasia yang mengakibatkan dia sulit untuk berbicara karena ada cedera di bagian otaknya.
Tidak hanya itu bintang film Die Hard itu juga terkena sakit langka yang bernama Demensia Frontotemporal. Kabarnya sampai saat belum ada obat untuk penyakit tersebut. Namun pihak keluarga berharap bakal ada perubahan di tahun-tahun mendatang.
Terlepas dari kabar tersebut, Bruce Willis merupakan salah satu aktor yang hebat. Beberapa film yang dimainkan kerap menjadi Box Office.
Nah seperti apa proses perjalanan karir Bruce Willis, dari dirinya mengawali sebagai artis hingga kini mau pensiun karena sakit. Berikut ulasannya.
1. Nama Bruce Willis mulai dikenal publik setelah tampil dalam serial drama komedi 'Moonlighting' pada tahun 1985-1989. Dia Bermimpi jadi aktor sejak kecil, ia pun sempat mengikuti kursus drama di Montclair State University. Nasib baik pun berpihak kepadanya, Bruce Willis memulai debutnya di dunia akting lewat drama broadway 'Heaven and Earth' pada tahun 1977.
2. Meski hanya sebagai orang yang numpang lewat, Bruce berhasil mendapat peran di film layar lebar pertamanya, The First Deadly Sin (1980).
3. Namanya pun semakin dikenal publik setelah beradu akting dengan aktor senior Cybill Sheppers dalam serial TV ABC 'Moonlighting'.
4. Berkat perannya di serial tersebut, Bruce berhasil meraih penghargaan pertamanya sebagai aktor di ajang penghargaan Emmy Awards dan Golden Globe.
5. Berkat kesuksesan tersebut, Bruce Willis mendapatkan banyak tawaran untuk bermain di film-film besar. Salah satunya film Die Hard yang semakin melambungkan namanya. Film ini bahkan berhasil menelurkan sekuel kelimanya, dimana Bruce tetap memerankan karakter John McClane.
Baca Juga: Bruce Willis Didiagnosa Demensia Frontotemporal, Kondisinya Kini Memburuk
6. Selain Die Hard, Bruce Willis juga membintangi sederet film yang tak kalah sukses. Mulai dari Armageddon(1998), Charlie's Angels: Full Throttle (2003), Surrogates (2009), hingga A Day to Die (2022).
7. Tak hanya jago akting, pemain the Expendables ini juga menghasilkan tiga album sebagai penyanyipenyanyi. Bahkan cover Under the Boardwalk- nya berhasil mencapai nomor dua dalam tangga lagu inggris.
Nah, setelah menyimak perjalanan karir Bruce Willis di atas, Apa nih, karya terbaiknya menurutmu?
Kontributor: Nur Khasanah
Berita Terkait
-
Midnight in the Switchgrass Malam Ini: Duet Megan Fox dan Bruce Willis Memburu Pembunuh Berantai
-
Death Wish Malam Ini: Transformasi Brutal Bruce Willis dari Dokter Bedah Menjadi Malaikat Maut
-
Acts of Violence Malam Ini di Trans TV: Sajikan Pertarungan Brutal, Tetapi Cerita Dianggap Dangkal
-
Reprisal: Ketika Pegawai Bank Balas Dendam dan Buru Perampok, Malam Ini di Trans TV
-
First Kill: Ketika Liburan Berubah Menjadi Sandera yang Mencekam, Malam Ini di Trans TV
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?
-
Sudrajat Penjual Es Gabus Ketahuan Banyak Bohong, Deddy Corbuzier Batal Kasih Bantuan
-
Ressa Minta Pengakuan Sebagai Anak Kandung Harus dari Mulut Denada Sendiri