Suara.com - Belakangan, rumah tangga Ria Ricis dan Teuku Ryan cukup menjadi sorotan. Sebab, adik Oki Setiana Dewi itu sempat pergi berlibur berdua dengan anaknya, Moana ke Singapura tanpa suami, Teuku Ryan.
Selain itu, warganet juga menyoroti jari manis Ria Ricis yang tak mengenakan cincin kawinnya lagi.
Baru-baru ini, Ria Ricis juga mengunggah fotonya berpelukan dengan sang anak, Moana di tempat bermain. Namun, captionnya dalam unggahan tersebut seolah menyiratkan sesuatu.
"Definisi memeluk diri sendiri," tulis Ria Ricis dalam foto unggahannya di Instagram, Selasa (4/4/2023).
Karena itu, warganet semakin menduga bahwa rumah tangga Ria Ricis dan Teuku Ryan sedang tidak baik-baik saja.
Apalagi, Ria Ricis juga sudah jarang menunjukkan kebersamaannya dengan sang suami, Teuku Ryan di Instagram dan YouTube-nya.
"Kak Icis are you ok? Mudah-mudahan Allah selalu melindungi kakak dan keluarga," kata @diniayu**.
"Ria Ricis, Teuku Ryan kalau lagi ada masalah sebaiknya larinya ke Allah," timpal @rara_myln**.
"Semoga Allah melindungi rumah tangga Bu Icis dan papa Iyan amiin," sambung @teh.ayy**.
Baca Juga: Pesulap Merah Pernah Bongkar Salah Satu Kebohongan Ida Dayak Saat Obati Pasien
Sebelumnya, Ria Ricis juga sempat menyinggung dalam vlognya bahwa Teuku Ryan tidak ikut liburan bersama lantaran sibuk syuting.
Berita Terkait
-
Tak Lagi Pakai Cincin Kawin, Rumah Tangga Ria Ricis Tak Baik-Baik Saja?
-
Buya Yahya Tegas Katakan Perbuatan Ini Jangan Ada Dalam Rumah Tangga, Harus Dihinakan Bisa Bikin Petaka!
-
Suami Jangan Cuman Minta Enak! Ini 5 Hak Istri yang Harus Dipenuhi Menurut Ustadz Abdul Somad
-
CEK FAKTA : Akhirnya Cerai, Begini Nasib Putri Anne Usai Berpisah dengan Arya Saloka Aktor Ikatan Cinta yang Lebih Pilih Amanda Manopo?
-
Tumben Teuku Ryan tak Dampingi Ria Ricis Liburan, Netizen Curigai Hal Ini
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
Terkini
-
Bertemu 3 Bocah Kosong, Anies Baswedan Nurut Diajari Salam Aneh Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Raisa Akrab dengan Ariana Grande di Premiere Film Wicked: For Good, Bawa Oleh-Oleh Buat Zalina
-
6 Potret Tom Felton Kembali Jadi Draco Malfoy di Broadway, Emosional!
-
Tak Malu Tunjukkan Stretchmark saat Foto Maternity, Nita Vior Tuai Pujian
-
Jadi Ibu, Erika Carlina Ketakutan Pola Asuhnya Selalu Salah di Mata Netizen
-
Nikita Mirzani Live bareng dr Oky Pratama Tak Langgar UU, Benarkah?
-
Ada Kritik Tersembunyi di Balik Tema JILF 2025 'Homeland in Our Bodies'
-
Pratama Arhan Pulang, Andre Rosiade Pamer Kiriman dari Mantan Menantu
-
Terinspirasi Puisi Penyair Palestina, JILF 2025 Angkat Tema Homeland in Our Bodies
-
Elma Theana Blak-blakan: Artis Muda Sekarang Kebanyakan Cuek, Ogah Menyapa Senior