Suara.com - Artis Aurel Hermansyah gencar dikabarkan sedang hamil anak kedua. Pasalnya, perut Aurel Hermansyah kini terlihat lebih buncit.
Menanggapi itu, istri Atta Halilintar ini tidak banyak komentar. Aurel Hermansyah hanya melemparkan senyuman kepada awak media.
Hal itu terlihat dalam video yang diunggah akun Seleb Oncam News di YouTube baru-baru ini.
Di situ tampak Aurel Hermansyah tidak menemani Atta Halilintar yang sedang melakukan sesi wawancara. Aurel Hermansyah memilih menunggu di dalam mobil.
Sampai akhirnya ada momen dia membuka jendela dan menyapa awak media. Sayangnya, dia mengabaikan semua pertanyaan seputar kehamilan.
"Dadah dadah, terima kasih," ucap Aurel Hermansyah senyam-senyum.
Berikutnya, ibu Ameena Hanna Nur Atta ini pun langsung menutup kaca mobilnya dan berlalu meninggalkan wartawan.
Sebelumnya, Atta Halilintar juga sudah angkat bicara perihal rumor kehamilan Aurel Hermansyah.
"Kabar bahagia atau apa pun, kalau soal itu aku belum bisa jawab sekarang," ujar Atta Halilintar, ditemui di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis (13/4/2023).
Atta Halilintar takut cerita saat Aurel Hermansyah keguguran terulang lagi bila sesumbar tentang kehamilan istri.
"Pamali kalau kasih tahu, enggak boleh. Jadi aku silent aja. Untuk sekarang aku enggak bilang iya, enggak bilang enggak," tutur Atta Halilintar.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Ashanty Ngamuk Gegara Geni Faruk Katai Aurel Hermansyh Ceroboh Lantaran Hamil Anak ke-2, Atta Halilintar Malah Begini
-
CEK FAKTA: Usai Sebut Aurel Wanita Ceroboh, Geni Faruk Menangis Saat Disindir Aurel Mertua Bodoh?
-
Atta Halilintar Ogah Jawab Isu Kehamilan Aurel Hermansyah: Pamali!
-
CEK FAKTA: Aurel Hermansyah Tak Terima Dikatai Ceroboh, Balas Sebut Ibu Atta Halilintar Mertua Bodoh Sampai Menangis
-
CEK FAKTA: Marah Dikatai Bodoh, Aurel Hermansyah Sindir Geni Faruk Mertua Bodoh, Benarkah?
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat