Suara.com - Tenri Anisa tetap melapor ke polisi meski Inara Rusli sudah minta maaf menanggapi somasinya. Tenri melaporkan Virgoun dan Inara Rusli di Polda Metro Jaya atas dugaan pencemaran nama baik pada Jumat (5/5/2023).
Laporan Tenri Anisa berdasarkan highlight berjudul Pelakor di Instagram Inara Rusli yang kini sudah dihapus. Sebab dalam highlight berisikan Instagram Story Inara, terdapat potret Tenri bersama Dylan Kenneth sang kekasih.
Tanggapan Inara Rusli terkait laporan Tenri Anisa pun amat dinantikan. Pada Minggu (7/5/2023), ibu tiga anak tersebut akhirnya buka suara.
"Buat yang nanya-nanya terus, ada kabar gembira dari Allah," tulis Inara Rusli melalui Instagram Story.
Rupanya kabar gembira tersebut adalah Al-Qur'an surat At-Taubah ayat 52. Dalam surat tersebut, Allah berfirman untuk menunggu dua kebaikan yakni menang atau mati syahid, maupun azab yang akan ditimpakan.
"Kata Allah, tunggulah," lanjut Inara Rusli.
Di sisi lain, Virgoun pun telah siap menghadapi laporan Tenri Anisa. Melalui Sandy Arifin sang pengacara, vokalis Last Child tersebut mengaku akan menghadiri panggilan dari polisi sebagai warga negara yang baik.
Virgoun pun memutuskan untuk berpisah dari Inara Rusli usai kasus perselingkuhannya viral. Baru-baru ini, beredar video ketika Virgoun menangis di atas panggung tepat pada hari pengacaranya mendaftarkan gugatan cerainya.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Miris, Inara Rusli Dipolisikan Tenri Anisa Usai Diselingkuhi dan Digugat Cerai Virgoun
-
Tak Takut, Inara Rusli Sebut Ada Kabar Gembira Usai Dilaporkan Tenri Anisa: Tunggulah..
-
Virgoun Dipolisikan Tenri Anisa Usai Akui Perselingkuhannya Kepada Inara Rusli
-
Nangis di Atas Panggung Pasca Nyanyikan lagu 'Duka' dan 'Serana', Warganet Sebut Virgoun Banyak Drama
-
Virgoun Gimmick Pas Nangis? Widy Vierratale Dinilai 'Dipaksa' saat Naik ke Panggung: Kayak Bingung
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Sosok ini Dengar Kabar Inara Rusli dan Insanul Fahmi Sudah Nikah Siri
-
KPI Tegur MDTV karena Adegan Ciuman, Ipar Adalah Maut The Series Bakal Pindah Jam Tayang?
-
Amanda Manopo Hamil Anak Pertama, Fajar Sadboy Kaget Sampai Nangis
-
Insanul Fahmi Minta Poligami, Wardatina Mawa Sentil Salat Subuhnya Saja Masih Bolong
-
Menelaah Larisnya Series 18+ di Indonesia
-
Soroti Konflik Lahan TNTN Riau, Chicco Jerikho 'Colek' Menhut Raja Juli
-
Inara Rusli Diduga Jadi Selingkuhan Pria Beristri, Padahal Anak Sulung Larang Punya Pasangan
-
Maia Estianty Dihujat karena Tampak Cuek, Dul Jaelani Justru Nangis Tahu Alyssa Daguise Hamil
-
8 Artis yang Umumkan Kehamilan Sepanjang 2025, Termasuk Alyssa Daguise
-
5 Fakta Tristan Molina, Pacar Baru Olla Ramlan yang Seumuran dengan Putranya Sendiri