Suara.com - Inge Anugrah membantah tudingan bahwa Ari Wibowo merupakan suami pelit. Tuduhan itu muncul usai beredar kabar bahwa sang aktor tidak memberi uang bulanan untuk sang istri.
Ari Wibowo hanya memberi kartu kredit untuk Inge Anugrah untuk kebutuhan rumah tangga. Namun, kartu kredit tersebut hanya memiliki limit Rp10 juta.
"Ari itu bukan seorang individu yang pelit. Enggak, Ari itu enggak pelit. Ari itu papa yang baik," ujar Inge Anugrah, mengutip unggahan @real.dramahaluu, Rabu (10/5/2023).
Inge Anugrah menjelaskan bahwa Ari Wibowo selalu memenuhi kebutuhan keluarga dan jumlah limit kartu kredit yang diberikan pun fluktuatif.
Misalnya sekolah anak-anaknya dan kebutuhan seperti komputer, maka Ari Wibowo tidak segan untuk merakitnya untuk buah hati.
"Jadi dia bukan orang yang pelit. kalau memang dia memilih untuk me-manage keuangan rumah tangga seperti ini, ya aku ikut aja, kan?" imbuhnya.
Walau tidak memberi jatah untuk kebutuhan pribadi Inge Anugrah, Ari Wibowo selalu bisa mencukupi keperluan keluarga.
Ucapan Inge Anugrah membuat warganet bersimpati. Beberapa mengasihani kondisi ibu dari dua anak tersebut.
"Iya mbak, paham, enggak usah dijelasin lagi mbak. Nyeseknya sampai sini," komentar @miyu***.
Baca Juga: Ira Riswana Berpesan ke Polisi: Bekerja Sesuai Fakta Hukum, Bukan Opini Pihak Tertentu
"Itu namanya pelit ke istri, banyak kok suami kayak gitu. Memenuhi kebutuhan rumah, tapi lupa nafkah istri," imbuh @anak***.
Namun, ada pula yang menyarankan agar Inge Anugrah bekerja.
"Sebenarnya enggak ada masalah sih kalau mbaknya juga kerja. Toh, selama ini Ari mencukupi kebutuhan keluarga, enggak KDRT, enggak selingkuh," kata miss_kol***.
Berita Terkait
-
Istri Dokter Richard Lee Pamer Ditransfer Rp2 Miliar oleh Suami, Ari Wibowo Kena Sentil
-
Doyan Sepedaan, Amel Carla 6 Kali Jatuh dan Tak Pernah Kapok
-
7 Artis Wanita yang Nikah Tepat di Usia Kepala Tiga, Terbaru Jessica Mila
-
Ari Wibowo Kembali Tak Hadiri Sidang Cerai, Istri Bilang Begini
-
Terlalu Bucin, Inge Anugrah Akui Teledor Saat Sepakati Perjanjian Pra Nikah dengan Ari Wibowo
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans