Suara.com - Pasangan artis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina mengundang NCT Dojaejung ke rumahnya di perumahan Andara, Cinere, Depok. Di kesempatan tersebut, Raffi dan istri mengajak personel boyband itu keliling tiap sudut rumah baru mereka.
Salah satu ruangan yang dilihat NCT Dojaejung adalah garasi rumah tersebut. Pada momen ini, Raffi Ahmad memperlihatkan beberapa koleksi mobil dan motor mewahnya yang terparkir di sana.
Mereka pun dibuat terkejut saat melihat koleksi mobil mewah Raffi Ahmad. Salah satunya adalah Ferrari merah dan motor Ducati merah.
Jung Woo, salah satu member NCT Dojaejung terlihat begitu terkejut sampai menutup mulutnya. Sementara Doyoung dan Jaehyuh geleng-geleng.
"Oh my God Ducati wow," ujar Jung Woo dalam Youtube Rans Entertainment, Kamis (1/6/2023).
Dilansir dari unggahan TikTok @caviarhold, sejumlah warganet terhibur dengan ekspresi terkejut Dojaejung. Warganet menduga Dojaejung baru menyadari bahwa Raffi Ahmad bukan orang biasa.
"Setelah melihat koleksi father Raffi, mereka pasti semakin yakin untuk pindah KK," kata @sakia**.
"Mereka yang kaya aja kaget, apalagi gue," kata @zzoooo**.
"Jaehyun sampai geleng-geleng, padahal dia juga kaya, apalagi gue yang rakjel," kata @pinkaabut***.
Baca Juga: Duet dengan Ahma Dhani Nyanyi Sedang Ingin Bercinta, Suara Lesti Kejora Dianggap Kurang Cocok
"Jungwoo makin semangat mau jadi anak Raffi wkwkw," kata @somespi**.
Berita Terkait
-
Thariq Halilintar dan Fuji Diduga Pacaran Lagi, Raffi Ahmad: Gue Rasa Udah Balikan
-
NCT DoJaeJung Main ke Rumah Baru Raffi Ahmad, Aksi Santai Rafathar Ngobrol Bareng Jadi Sorotan: Rafathar Kayak Lagi Nongkrong Sama Temannya
-
Dibilang Jumawa Karena Banyak Disanjung, Inara: Sorry, Udah Cukup Drama-drama Nggak Penting
-
Inara Rusli Aku Tak Menyesal Lepas Cadar Meski Dapat Hujatan Netizen: Bisa Produktif Lagi
-
Waduh, Inara Rusli Tak Tahu Cara Cairkan Uang Rp.1 M dari Saweran Live TikTok
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam