Suara.com - Rachel Vennya dan Salim Nauderer membagikan foto dinner romantis di Instagram pribadinya. Acara itu dilakukan sebagai perayaan 2 tahun mereka jadian.
Hubungan mereka pun tergolong unik. Pasalnya selama pacaran mereka beberapa kali putus. Namun mereka hubungan mereka nyambung lagi.
Nah penasaran sepeti apa dinner romatis mereka? Berikut ulasannya.
1. Rachel Vennya dan Salim Nauderer merayakan anniversary di salah satu hotel mewah bintang lima di Jakarta. Bunga-bunga cantik menghiasi meja dinner Rachel dan Salim Nauderer yang kompak mengenakan busana kasual serba hitam.
2. Dalam momen anniversary kali ini, Rachel Vennya tampil dengan dandanan natural. Rambut panjang nan hitam yang diikat rapi, serta kalung berlian dengan desain tak berlebihan, membuat penampilan Rachel makin elegan.
3. Salim Nauderer tentu tak datang dengan tangan kosong saat merayakan anniversary hari jadiannya dengan Rachel Vennya. Sebuah gelang emas cantik diberikan Salim sekaligus dipasangkan ke tangan sang kekasih.
4. Rachel Vennya tak bisa menutupi kebahagiaan yang terpancar dari binar matanya. Gelang tersebut diduga dari brand Van Cleef & Arpels yakni series Vintage Alhambra bracelet dengan mutiara merah berbahan emas 18 karat.
5. Harga gelang pemberian Salim Nauderer pun tak main-main. Meski tak diketahui pasti, gelang yang didapatkan Rachel Vennya saat merayakan anniversary hari jadian diperkirakan senilai Rp60 juta hingga Rp100 juta.
Itu dia potret Rachel Vennya dan Salim Nauderer rayakan anniversary dengan makan malam romantis.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Halloween Semakin Dekat! Intip 3 Tema Kostum Rachel Vennya Tahun 2025
-
6 Artis Muslim Pernah Makan Babi Sampai Ada yang Dipenjara, Rachel Vennya Korban Salah Sangka
-
Rachel Vennya Dicurigai Makan Kriuk Babi, Padahal Caption Sudah Jelaskan Faktanya
-
Rachel Vennya Akui Tutupi Kehamilan Erika Carlina dengan Alasan Sahabatnya Sakit Autoimun
-
Dulu Manajer Azizah Salsha, Vicky Alaydrus Diduga Sindir Mantan Istri Pratama Arhan si Janda Norak
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Marcella Zalianty Hidupkan Kembali Kisah Pahlawan Wanita Lewat Monoplay Melati Pertiwi
-
Jejak Digital Kiky Saputri Sindir Jennie Malas Diungkit, Imbas Terciduk Nonton Konser BLACKPINK
-
Momen Kocak Geng Nagita Slavina Nyasar di Konser BLACKPINK, Rela Hujan-hujanan Demi Jennie cs
-
Padi Reborn Menggebrak dengan "Ego": Kisah Cinta, Gengsi, dan Refleksi 28 Tahun Perjalanan Musik
-
Rose BLACKPINK Nobatkan BLINK Indonesia Jadi Penonton Paling Meriah: Kalian di Posisi Teratas!
-
Onad Ditangkap Karena Narkoba, Publik Curiga Dicepuin Mertuanya yang Polisi
-
Diguyur Hujan dan Sempat Molor, BLACKPINK Tetap Gebrak Panggung GBK di Hari Pertama Tur DEADLINE
-
Tengku Dewi Ragu Lepas Anak ke Andrew Andika, Singgung Masalah Hukum Istri Baru Mantan Suami
-
Alasan Raffi Ahmad Bantu Biayai pengobatan Fahmi Bo, Ternyata Ada Kaitannya dengan Sang Mertua
-
Belum Resmi Cerai, Sabrina Chairunnisa Tawarkan Deddy Corbuzier pada Riyuka Bunga