Suara.com - Dewi Perssik terus membantah tudingan yang berkaitan dengan pernyataan Saipul Jamil maupun para penggemarnya. Tak hanya itu, Dewi Perssik juga menyebut nama mantan suaminya itu sebagai 'Botita Hap Hap'.
Seperti baru-baru ini, Dewi Perssik alias Depe disebut tak akan dikenal apabila tidak menikah dengan Saipul Jamil.
Nyinyiran tersebut kemudian dibantah Dewi Perssik dengan video penampilannya di acara "Sang Bintang" SCTV. Depe direkam pada 2003, sekitar tiga tahun sebelum mengenal Saipul Jamil dan menikah dengan Saipul.
"Dapat kirimin video tahun 2003. Ketika dikontrak 'sang bintang sctv', ini masih belum kenal hap hap ya gaes," tulis Dewi Perssik dalam video unggahannya di Instagram pada Minggu (23/7/2023).
Selain itu, Dewi Perssik juga pernah bertunangan dengan pria dari akademi polisi alias akpol ketika sudah menjadi artis. Sedangkan pernikahan Dewi Perssik dengan Saipul Jamil baru berlangsung pada 2006 dan hanya bertahan selama setahun.
"Jadi bukan botita hap-hap yang bikin saya terkenal dan saat itu saya punya tunangan akpol (polisi)," tegas Dewi Perssik.
"Saya kenal botita hap-hap tahun 2006. Dan nikahnya 2006 juga. Cuma setahun ya gais, setahunnya lagi ngurus perceraian yang puanjanggg," tandas pemilik Goyang Gergaji tersebut.
Jejak digital lagi-lagi menyelamatkan Dewi Perssik dari tudingan Saipul Jamil. Dukungan diberikan warganet untuk Depe yang tengah saling sindir dengan mantan suami pertamanya di media sosial.
"@saipuljamilreal si penolak fakta dan pengarang cerita jejak digital itu bukti nyata bukan cuma omong doang kaya anda," komentar akun @naunap***.
"Seharusnya malu tuh hap hop udah ada jejak kalo dia pedofil dan dia juga pernah dipenjara karena kasusnya sendiri....... semangat mami @dewiperssik9," sahut akun @cocowongr***.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Bikin Saipul Jamil Tak Berkutik, Dewi Perssik Punya Bukti Ia Masih Perawan Saat Menikah Dulu
-
6 Artis Berseteru dengan Mantan Pasangan, Terbaru Dewi Perssik dan King Saipul Jamil
-
Ngeri Banget! Dewi Perssik Tegaskan Tak Ragu Tendang Kepala Saipul Jami, Kok Bisa?
-
Kronologi Perseteruan Dewi Perssik dan King Saipul Jamil yang Bakal Dibawa ke Ranah Hukum
-
Saipul Jamil Beberkan Dewi Perssik Suka Nonton Bokep Sebelum Berhubungan Intim
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Final Destination 4: Kematian Kreatif Menanti di Trans TV Malam Ini
-
Terbang ke Hollywood, Film Sore: Istri dari Masa Depan Gelar Tur Pemutaran di Amerika Jelang Oscar
-
Rekomendasi Drama Korea Genre Thriller 2025, Terbaru The Manipulated
-
Ketuk Palu Virtual! Nasib Pernikahan Tasya Farasya Ditentukan 12 November
-
Besaran Gaji Ahmad Sahroni, Eko Patrio, dan Nafa Urbah yang Hilang Usai Dinonaktifkan
-
Lolos dari Sanksi Kode Etik, Adies Kadir Dapat Peringatan Keras dari MKD Sebelum Kembali Ngantor
-
Ahmad Sahroni Dihukum 6 Bulan Nonaktif dari DPR, Pernyataannya Dianggap Tak Bijak
-
Bedu Tetap Transfer Rp50 Juta per Bulan ke Mantan Istri Meski Sudah Cerai, Buat Apa Saja?
-
Akun IG-nya Sempat Diblokir, Rachel Vennya Pamer Sudah Kembali Saling Follow dengan Deddy Corbuzier
-
Cerai dan Nafkahi Anak Rp 50 Juta, Bedu Pilih Hidup Sederhana di Kontrakan