Suara.com - Taeyang Bigbang bersiap menyapa fans Indonesia. Dia bakal tampil dalam acara LMAC Music For All Fest 2023 yang digelar di Lido Music & Arts Center, Bogor, Jawa Barat pada 8 dan 9 September 2023.
Selain Taeyang Bigbang, festival musik ini juga bakal dimeriahkan oleh sederet bintang K-Pop lainnya. Sebut saja ada Secret Number, The Rose serta Apink.
"Halo LMACers! Kami memiliki kejutan besar untuk Anda! MNC Media & Entertainment dengan bangga mengumumkan, Festival musik terbesar, LMAC MUSICFORALL FEST," tulis akun
"Inilah seluruh susunan dari Hari 1 & Hari 2 LMAC MUSICFORALL FEST 2023. Mohon sambut dan beri tepuk tangan untuk @__youngbae__, @official_therose, @official.apink2011, @secretnumber.official," imbuhnya lagi.
Bukan cuma artis Korea, LMAC Music For All Fest 2023 juga akan menghadirkan musisi kenamaan Tanah Air.
"Dan yang tak kalah pentingnya, teriakan kebanggaan bangsa kita @rizkyfbian, @mahaliniraharja, @fourtwntymusic, @diphabarus, @gigibandofficial, @maliqmusic, @weird.genius," tuturnya.
Perihal harga tiket, pihak penyelenggara akan segera memberikan informasi lebih lanjut dalam waktu dekat.
"Bersiaplah untuk menjadi bagian dari LMAC MUSICFORALL FEST & jangan lupa untuk bergabung dalam kemeriahan #LMACMUSICFORALLFEST2023," ujarnya.
"Nantikan info tiketnya @lmacindonesia, akan segera menyala," lanjutnya.
Baca Juga: Berharap Dibintangi Lee Sang Yeob dan Jung Eun Ji Apink, Ini 4 Fakta Drama Genie Earth
Tidak menunggu lama, pengumuman ini lantas disambut antusias oleh para netizen.
"Serius? TAEYANG!! SECRET NUMBER!! APINK," ujar salah satu netizen.
"Thank You, Min udah undang SECRET NUMBER. Kangen banget mereka ke Indonesia lagi," imbuh lainnya.
"DEMI APA ADA TAEYANG?" tambah lainnya.
Berita Terkait
-
Berharap Dibintangi Lee Sang Yeob dan Jung Eun Ji Apink, Ini 4 Fakta Drama Genie Earth
-
5 Potret Rumah Dita Karang, Member Secret Number yang Punya Hunian Mewah
-
Taeyang BIGBANG dan Jimin BTS Tampil Groovy di Video Musik Lagu VIBE
-
Jimin BTS Jadi Komposer dalam Lagu Kolaborasi Taeyang BIGBANG 'VIBE'
-
Gabung dengan The Black Label, Taeyang Bigbang Keluar dari YG Entertainment
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika