Suara.com - Cesen, Istri Marshel Widianto baru saja mengalami kejadian nahas di mana mobil yang ia tumpangi ditabrak kendaraan lain dari belakang.
Kejadian bermula saat Cesen yang merupakan mantan personel JKT48 itu hendak menjalani pemeriksaan kandungan. Tetapi kemudian, mobilnya ditabrak dari belakang.
"Lagi di jalan mau cek adiknya Archie, ketabrak mobil dari belakang," kata Cesen dalam postingan Instagram Story, Senin (4/9/2023).
Tapi dalam unggahan itu, Cesen memastikan dirinya dalam keadaan baik-baik saja.
"Aku nggak apa-apa, bisa selesaikan sendiri karena mama Cesen mandiri," ujarnya.
Di akhir postingan, Cesen lantas bertanya apakah dengan adanya kejadian tersebut merupakan bukti bahwa Tuhan kini sedang memperhatikannya.
"Tuhan lagi sayang banget sama aku ya?" ucapnya lagi.
Sementara itu dalam unggahan Cesen, ia sama sekali tidak menyinggung soal peran Marshel Widianto.
Padahal seperti diketahui, pasangan muda ini terlihat kembali mesra setelah sebelumnya muncul isu cerai.
Baca Juga: Hapus Foto hingga Unfollow Marshel Widianto, Cesen Ungkit Soal Pasangan yang Tak Diakui
Ya, sebagai informasi, rumah tangga Marshel Widianto dan Cesen diduga tengah mengalami masalah. Hal ini lantaran postingan galau ibu satu anak itu di Instagram.
Berita Terkait
-
Tyas Mirasih Hingga Azizah Salsha Resmi Menikah, Cici Sumiati Meninggal Dunia
-
Sempat Huru-hara Sampai Dikira Mau Cerai, Marshel Widianto dan Istrinya Kembali Mesra: Cintaku
-
Marshel Widianto dan Cesen Akhirnya Akur Lagi, Kiky Saputri: Baik-Baik Terus ya
-
Amanda Manopo Foto Seksi Lagi, Marshel Widianto dan Cesen Ribut
-
Marshel Widianto dan Cesen Ketahuan Saling Unfollow dan Hapus Foto, Ada Apa?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
Terkini
-
Alasan Aurelie Moeremans Tulis Broken Strings, Berdamai dengan Masa Lalu yang Pahit
-
Ciri-Ciri Pelaku Grooming Menurut Psikolog, Dikaitkan dengan Sosok Bobby di Memoar Broken Strings
-
Sindiran Telak Inayah Wahid ke Kiky Saputri di Acara Lapor Pak! Bikin Tak Berkutik
-
Aurelie Moeremans Jelaskan Status Liber Pernikahannya dengan Roby Tremonti
-
Bantah Teror Hesti Purwadinata, Roby Tremonti Siap Lapor Polisi Jika Tak Ada Klarifikasi
-
LMKN Salurkan Rp151,8 Miliar Royalti ke Musisi, Puluhan Miliar Rupiah Masih Tak Bertuan
-
Roby Tremonti Bicara Soal Surat Pembatalan Nikah dengan Aurelie Moeremans, Dipaksa Ngaku KDRT
-
Ratu Sofya Curhat Nangis-Nangis Jadi Tulang Punggung, Adik Pasang Badan Bela Orang Tua
-
Dituding Lakukan Kekerasan Seksual, Roby Tremonti Tantang Aurelie Moeremans Tunjukkan Bukti
-
Syok Baca 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Kisah Seram di Masa Lalu