Suara.com - Aaliyah Massaid main futsal untuk pertama kalinya di pertandingan amal yang digagas THR Group. Sebagai 'pacar', Aaliyah tentu berada di White Team bersama Thariq Halilintar dalam pertandingan yang bertema "Goal Kampung" tersebut.
White Team secara lengkap beranggotakan Aaliyah Massaid, Thariq Halilintar, Edgar Davids, Raffi Ahmad, Christian Gonzales, Bryan Domani, Harris Vriza, Vladimir, Rob Clinton, Fithri Syamsu, Ratu Aulia, Fahmi Nur Muhammad.
Sedangkan Black Team lawan Aaliyah Massaid cs adalah Atta Halilintar, Alam Ganjar, Sean Garnier, Atep, Anrez Adelio, El Rumi, Ajil Ditto, Vior, Aura Echa, Angie Marceria, dan Ibnu Wardani.
Meski baru pertama kali, Aaliyah Massaid ternyata langsung sukses mencetak gol loh! Seperti apa potret Aaliyah Massaid main futsal? Yuk simak sama-sama!
1. Aaliyah Massaid tampil dengan kostum futsal warna putih sebagai bagian dari White Team bersama Thariq Halilintar. Aaliyah juga satu tim dengan Raffi Ahmad, pesepak bola Indonesia yang kini membela RANS Cilegon FC Christian Gonzales, serta legenda Juventus Edgar Davids.
2. Pertandingan amal yang diikuti Aaliyah Massaid ini digelar di Mahaka Square pada Sabtu (30/9/2023). Aaliyah Massaid dan rekan-rekan artis rupanya menggelar pertandingan amal tersebut untuk memberikan bantuan kepada para penyandang disabilitas.
3. THR Group sebagai inisiator bermaksud meningkatkan gairah sepak bola di Indonesia sehingga pertandingan futsal dipilih. Nantinya uang yang terkumpul dari pertandingan amal akan disumbangkan melalui yayasan Malaikat Baik Foundation dan Hati Baik.
4. Adu penalti rupanya menjadi penentu kemenangan White Team dalam pertandingan amal yang dibuat THR Group. Aaliyah Massaid mengaku sedikit tertekan saat diminta adu penalti karena menendang bola di depan para pemain legendaris.
5. Kendati tertekan, Aaliyah Massaid ternyata sukses menciptakan gol yang membawa White Team menjadi pemenang pertandingan amal kali ini. Para anggota White Team tampak girang menanggapi gol yang diciptakan Aaliyah, termasuk Thariq Halilintar.
Baca Juga: Thariq Halilintar Ingin Pelukan Saat Selebrasi Cetak Gol, Tapi Tak Disambut Aaliyah Massaid
6. Aaliyah Massaid merupakan pemilik kostum futsal dengan nomor punggung satu yang pada akhirnya membawa ia bersama tim menjadi juara. Pertandingan futsal kali ini diceritakan Aaliyah sebagai pengalaman baru yang sangat menyenangkan.
Itu dia sederet potret Aaliyah Massaid main futsal di pertandingan amal, salah satunya momen ketika mencetak gol penalti. Bagaimana pendapatmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Bukan Thariq Halilintar, Aaliyah Massaid Ucap Terima Kasih ke El Rumi Usai Cetak Gol
-
Reza Artamevia Bersyukur Serahkan Hak Asuh Anak ke Mendiang Adjie Massaid: Anak-anak Punya Momen Bersama Almarhum
-
Thoriq Halilintar dan Aaliyah Massaid Kepergok Pulang Bareng, Semakin Serius?
-
Disebut Bakal Jadi Calon Mantunya, Begini Sosok Thariq Halilintar di Mata Reza Artamevia
-
Hubungan Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar Dapat Restu, Reza Artamevia Tegas: Kita Dukung
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?