Suara.com - Pedangdut Zaskia Gotik menjadi perhatian publik usai beredar kabar suaminya, Sirajudin Mahmud, dipanggil KPK.
Suami Zaskia Gotik berstatus sebagai saksi dalam kasus korupsi pembangunan Gereja Kingmi Mile Kabupaten Mimika, Papua Tengah.
Hal itu membuat warganet menyoroti keputusannya menjual rumah dengan harga yang terbilang murah untuk luas 117 meter persegi yang lengkap dengan isinya, yakni Rp750 juta.
"Dijual atau dikontrakan rumah cluster di daerah Cikarang Grand Permata City (Pasar Bersih Pilar). Kamar tidur tiga, kamar mandi dua, gudang satu, garasi," tulis Zaskia Gotik di unggahan Instagram pada Sabtu (14/10/2023).
Jauh sebelum menjual rumah, Zaskia Gotik juga pernah menjual mobilnya, Honda CRV hitam keluaran tahun 2007.
"Bismillah. Dijual honda CR-V gen3 2.0 thn 2007. Kondisi terawat plat B Bekasi PR Pajak off 30-01-2021 Kaleng 30-01-2025," tulis Zaskia Gotik pada saat itu di caption.
Harga yang dipasang Zaskia Gotik pun terjangkau, yakni Rp150 juta.
"Harga Rp105jt nego. Jual murah aja, karna menyesuaikan pajaknya," sambung Zaskia Gotik.
Pada saat itu, finansial Zaskia Gotik juga digosipkan sedang turun. Ditambah sang suami digosipkan senang main perempuan.
Baca Juga: Marak Artis Cerai, Zaskia Gotik Anggap Komunikasi dan Saling Percaya Kunci Pernikahan Langgeng
Sebenarnya ini bukan pertama kalinya Zaskia Gotik menjual aset.
Pelantun 'Paijo' itu kerap menjual rumah maupun mobil mewahnya, salah satunya mobil sport yang dibanderol Rp800 juta pada Februari 2023 lalu.
Berita Terkait
-
Suami Dipanggil KPK, Zaskia Gotik Jual Rumah Harga Murah
-
Sempat Mangkir, Suami Zaskia Gotik Akan Diperiksa KPK Kasus Korupsi Gereja Pekan Depan
-
Karier Sirajuddin Machmud, Suami Zaskia Gotik 2 Kali Mangkir Panggilan KPK Perkara Pembangunan Gereja
-
Vicky Prasetyo Punya 673 Mantan Kekasih, Zaskia Gotik yang Paling Mengena
-
Heboh Artis Bergaya Barbie, Zaskia Gotik Sudah Lakukan Sejak Dulu dan Cantiknya Bikin Bengong
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Diungkit soal Masa Lalu dengan Wendy Walters, Reza Arap Janji Perjuangkan Nama Baik Lula Lahfah
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget
-
Dispatch Ungkap Rahasia Cha Eun Woo Hindari Pajak Rp230 Miliar, Semua Anggota Keluarga Terlibat
-
Nyesek! Keanu Agl Bongkar Rencana Bareng Lula Lahfah Bulan Depan
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati