Suara.com - Uut Permatasari belakangan ini jadi perbincangan usai menceritakan perjuangannya dalam berumah tangga dengan sang suami, Tri Goffarudin. Menjadi istri polisi, pedangdut cantik ini rupanya sempat mengalami masa sulit saat sang suami dimutasi ke daerah lain.
Ia bahkan tak kuasa menahan tangis saat menceritakan perjuangannya tersebut. Hal ini tentunya membuat Irfan Hakim selaku host kebingungan. Sayangnya saat ditanya alasan menangis, Uut Permatasari justru enggan menjawab.
"Gakpapa," tutur Uut Permatasari tatkala menjadi bintang tamu di acara FYP.
Uut Permatasari kemudian menyinggung keikhlasannya sebagai istri yang rela menemani suami ke manapun. Bahkan meski dirinya harus merelakan kemewahan yang sempat dimiliki.
Namun warganet justru dibuat salah fokus tatkala Uut Permatasari menyinggung mengenai kesetiaan sang suami. Dengan tegas ia mengungkap permintaan agar tak diduakan.
"Lalu saya bilang ke suami saya 'nggakpapa saya dibawa kemana aja yang penting Ayang setia sama saya sampai akhir hayat' itu sih, nggak mau diduain," ucap Uut Permatasari masih dengan mata berkaca-kaca.
Penekanan terkait kesetiaan suami ini kembali ia lontarkan saat ditanya mengenai perjuangan yang dilalui.
Meski mengaku tak berat dalam menjalani kehidupan rumah tangga bersama suami, namun lagi-lagi Uut Permatasari menyinggung kesetiaan seolah memiliki ketakutan tersendiri.
"Sebenernya nggak berat, cuma saya menekankan ke suami, 'ayang ditugaskan kemana aja saya siap mendampingi karena memang tugasnya istri aja, cuma saya jangan disakiti, jangan diduain'" sambungnya.
Berita Terkait
-
Nikah Tanpa Cinta, Uut Permatasari Sempat Tolak Berhubungan Badan dengan Suami
-
Berapa Gaji Tri Goffarudin Pulungan? Suami Penyanyi Uut Permatasari Jauh dari Mewah Pasca Dimutasi
-
10 Potret Uut Permatasari & Tri Goffarudin yang Tak Lagi Jadi Kapolres Gowa
-
Nikah Tanpa Cinta, Kini Uut Permatasari Akui Suaminya adalah Separuh Napasnya
-
Profil, Biodata, dan Agama Uut Permatasari, Biduan yang Suaminya Tak Lagi Menjadi Kapolres
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Massive Music Hadirkan Solusi Musik untuk Sineas di JAFF Market: Lebih Cepat dan Akurat!
-
Selamat Jalan Mudy Taylor, Komika Unik Melawak Sambil Bernyanyi
-
Mengenal Rehan Mubarak, 'Prince Mateen versi Indonesia' Calon Suami Dara Arafah
-
Natta Reza Dikira Pria Beristri yang Selingkuh dengan Inara Rusli
-
Dari Lapangan Benteng hingga Gang Sempit: Inilah Cara Soundrenaline Ubah Medan Jadi Kanvas Kreatif
-
Sherina Munaf Jadi Music Director FFI 2025: 6 Momen Persiapannya Penuh Dedikasi
-
Sempat Ngaku Dipersulit, Ruben Onsu Ketemu Anak saat Sarwendah ke Korea Selatan
-
Film Exorcist Terbaru Lagi Dipersiapkan, Scarlett Johansson Jadi Bintangnya
-
Ketika Suara Merdu Tiara Andini Diambil Adiknya
-
5 Film Horor Klasik Terbaik Sepanjang Masa, Tak Kalah dari yang Modern