Suara.com - Penampilan Angga Yunanda baru-baru ini membuat warganet pangling. Pasalnya aktor tampan ini mengubah penampilannya demi penampilan paripurna di film terbarunya yang bertajuk Budi Pekerti.
Biasa tampil rapi dan kekinian hingga sempat dipuji mirip idol Korea Selatan, V BTS, penampilan baru Angga Yunanda ini rupanya dianggap berubah drastis hingga mengubah vibes-nya.
Dalam cuplikan video yang dibagikan ulang oleh akun Instagram @lambegosiip, terdapat kompilasi foto-foto kekasih Shenina Cinnamon itu sebelum dan saat memerankan peran Muklas.
"Ketika gaya rambut berpengaruh," begitu bunyi tulisan yang ada dalam video.
Sosok Angga sebelum berperan sebagai Muklas tampak rapi dengan rambut pendek hitam yang berantakan. Ia terlihat keren meski hanya mengenakan kaos polos saja.
Video kemudian menampilkan sosok Angga Yunanda tatkala berperan sebagai Muklas. Rambut kuning kecoklatan ala-ala tersebut membuat penampilannya berubah drastis.
Belum lagi Angga Yunanda ikut menumbuhkan jenggot halus di rahangnya. Aktor 23 tahun itu juga mengenakan busana warna mencolok yang justru membuat penampilannya semakin berbeda.
Selain menuai pujian, penampilan terbaru Angga Yunanda ini rupanya mengingatkan warganet dengan penyanyi dangdut Rizky Ridho.
Pasalnya jebolan ajang dangdut tersebut memiliki gaya rambut mirip dengan peran Muklas yang diperankan oleh Angga Yunanda.
"Kayak penyanyi dangdut kembar dah," celetuk seorang warganet. "Mirip Rizki Ridho," timpal warganet lain. "Lah dari Thv ke Riski Ridho," tambah warganet yang berbeda.
Sebagai informasi, Budi Pekerti merupakan film terbaru Angga Yunanda. Ia beradu akting dengan Sha Ine Febroyanti, Dwi Sasono, dan Prilly Latuconsina. Film yang mendapat 17 nominasi di ajang Festival Film Indonesia (FFI) 2023 ini menyinggung fenomena viral mendadak serta ciberbullying yang belakangan ini muncul di masyarakat.
Berita Terkait
-
Ulasan Film Budi Pekerti, Relevan untuk Bijak Bermedia Sosial di Masa Kini
-
Tiga Tahun Pacaran, Angga Yunanda Sebut Shenina Cinnamon Wanita Sempurna
-
Trik Keluar Air Mata Sebelah Kiri ala Prilly Latuconsina di Film Budi Pekerti, Ternyata Ini Maknanya
-
Angga Yunanda Selfie Bareng Song Joong Ki, Warganet Auto Galau: Bingung Pilih yang Mana
-
5 Rekomendasi Film yang Dibintangi Angga Yunanda, Terbaru Ada Catatan Si Boy
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar