Suara.com - Baru-baru ini, Deddy Corbuzier kembali dengan konten podcats terbaru di YouTube. Bintang tamu yang diundangnya ini dinilai menarik.
Pasalnya, dalam podcast tersebut, ia kembali mengundang Vidi Aldiano. Selain Vidi, ada Danilla Riyadi dan Chef Renatta sebagai bintang tamu lainnya.
BACA JUGA: Akun Instagram Chef Juna dan Chef Renatta Diserang Netizen: Ngasih Nilai Aja Ngawur
Dilansir pada Selasa (11/12/2023), ada berbagai obrolan yang disorot dalam podcast tersebut. Salah satunya adalah mengenai kehadiran Vidi Aldiano dalam pernikahan banyak sahabatnya.
Namun ketika disinggung soal hal tersebut, Vidi Aldiano mengungkap bahwa mungkin tidak ada lagi sahabatnya yang akan menikah. Ia juga memberikan bukti dengan menyinggung status pernikahan dari orang-orang dalam ruangan tersebut.
"Untungnya temen gue udah gak ada yang mau nikah lagi," ujar Vidi Aldiano.
Vidi kemudian mengarahkan tangannya ke Chef Renatta dan Deddy Corbuzier. Tidak hanya Deddy, Vidi menyebutkan bahwa Chef Renatta sudah menikah.
Padahal sebelumnya, banyak dari publik yang mengira bahwa Chef Renatta belum menikah. Ada juga yang mengira bahwa juri MasterChef Indonesia Season 11 itu masih belum memiliki pacar.
"Lu udah nikah (menunjuk Chef Renatta), lu udah (nikah) (menunjuk ke Deddy Corbuzier), gue udah," kata Vidi Aldiano.
Baca Juga: Vidi Aldiano Jadi Bride's Man di Pernikahan BCL, Warganet: Duta Kondangan is Back
Jika dilihat dari keempat orang dalam podcast tersebut, hanya dikonfirmasi satu orang yang belum menikah. Orang tersebut tidak lain adalah Danilla Riyadi.
Sementara itu, apa yang diutarakan Vidi Aldiano soal status Chef Renatta itu membuat publik melayangkan komentar. Bahkan ada yang menyebut siapa sosok yang diduga menjadi suami dari Chef Renatta.
"Kemarin lebaran ada fotonya kok," kata netizen.
"Kayanya yg bule antoine_fanti ga sih? Soalnya dia ada di beberapa kali acara keluarganya Chef Renatta kalo dilihat-liat," tambah yang lain.
"Emang udah nikah sama bule udah lama. CEO gue omnya si Renatta," komentar netizen lainnya.
"Kemarin ada ketemu di bandara internasional Jakarta, chef-nya bareng bule ganteng banget. Maybe emang suaminya," timpal netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Viral Video Belinda Juara MasterChef Indonesia Gagal Bikin Dadar Gulung, Chef Renatta: Rasanya Kayak Klorofil
-
Ide 5 OOTD Cewek Skena Ala Chef Renatta Moeloek, Pantofel Hitam Jadi Kunci
-
Akun Instagram Chef Juna dan Chef Renatta Diserang Netizen: Ngasih Nilai Aja Ngawur
-
Riwayat Pendidikan dan Karir Renatta Moeloek, Sudah Moncer Sebelum Jadi Juri MasterChef
-
Dikritik Usai Final MCI 11, Chef Renatta dan Belinda Ternyata Sesama Lulusan Le Cordon Bleu
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Perankan Dono Warkop DKI, Sosok dan Watak Desta Dibandingkan dengan Sang Legenda
-
Terjawab Aturan Hamish Daud dan Raisa soal Anak dan Harta Gana-gini usai Sepakat Cerai
-
Detik-Detik Miss Universe 2025 Ricuh: Miss Meksiko Disebut 'Bodoh', Para Finalis Kompak Walk Out
-
Curhat Pilu Hamish Daud, Baru Keluar Rumah Sakit Selepas Operasi Langsung Dihantam Isu Selingkuh
-
3 Puteri Indonesia Siap Harumkan Nama Bangsa di Ajang Kecantikan Internasional
-
Cerai, Hamish Daud Sebut Hubungannya dengan Raisa Baik-Baik Saja: Dia Best Friend Saya
-
Hamish Daud Jawab Isu Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Sudah Saling Kenal 10 Tahun Lalu
-
5 Fakta Misteri Hilangnya Bilqis, Diduga Diculik saat Sang Ayah Bermain Tenis
-
Raffi Ahmad Akhirnya Tiba di Nusakambangan Bareng Irfan Hakim, Penuhi Janji Jenguk Ammar Zoni?
-
Siapa Junko Furuta? Nessie Judge Dikecam karena Pajang Fotonya di Konten Nerror