Suara.com - Bunga Sophia kembali berkonflik dengan mantan suami, Attila Syach. Konflik mereka lagi-lagi berkaitan dengan anak.
Baru-baru ini, Bunga Sophia dilaporkan Attila Syach atas dugaan penculikan anak. Padahal pada Desember 2021, Bunga Sophia juga melaporkan Attila Syach dengan dugaan serupa.
Bunga Sophia diketahui sebagai mantan istri kedua Attila Syach. Ketahui lebih jauh lewat profil Bunga Sophia berikut ini.
1. Biodata Bunga Sophia
Bunga Sophia dikenal sebagai istri kedua Attila Syach setelah bercerai dari Wulan Guritno. Bunga Sophia dan Attila Syach menikah pada 2006.
Dari pernikahan tersebut, Bunga Sophia dan Attila Syach dikaruniai anak laki-laki yang diberi nama Jaka Tirta Syach. Cowok yang akrab disapa Jatir tersebut sudah duduk di bangku Sekolah Menengah Atas (SMA).
Bunga Sophia dan Attila Syach juga punya anak perempuan. Anak gadis Bunga Sophia dan Attila Syach yang diberi nama Kardin kini berusia 10 tahun.
2. Agama Bunga Sophia
Sosok Bunga Sophia dikenal cukup misterius. Tidak banyak yang dapat diketahui tentang kehidupan pribadi Bunga Sophia karena akun Instagram-nya pun tidak berhasil ditemukan.
Baca Juga: Anak Perempuan Diculik, Attila Syach Lapor Polisi
Oleh sebab itu, agama Bunga Sophia belum dapat dipastikan terlebih penampilannya tanpa hijab. Namun karena menikah dengan Attila Syach yang beragama Islam, Bunga Sophia diduga kuat adalah seorang muslimah.
3. Kisah Asmara Bunga Sophia
Pernikahan Bunga Sophia dan Attila Syach sayangnya berakhir pada 2020 setelah 14 tahun berumah tangga. KDRT secara psikis menjadi alasan Bunga Sophia menggugat cerai Attila Syach.
Sebelum menikah dengan Attila Syach, Bunga Sophia sebenarnya tidak mendapat restu orangtua. Pasalnya sebagai figur publik, masa lalu Attila Syach dan Wulan Guritno yang berebut hak asuh anak dapat diketahui dengan mudah oleh orangtua Bunga Sophia.
Ketika sudah menikah pun, Attila Syach disebut suka memaki anak-anaknya dengan Bunga Sophia. Bahkan Attila Syach diceritakan berani memaki anak-anaknya di depan mertua.
4. Kontroversi Bunga Sophia
Berita Terkait
-
Anak Perempuan Diculik, Attila Syach Lapor Polisi
-
Fakta Penculikan Putri Attila Syach, Diduga Dilakukan Mantan Istrinya Sendiri Bunga Sophia
-
Anak Attila Syach Diduga Disekap Sang Ibu Bunga Sophia, Ketakutan Hingga Nangis Minta Keluar
-
Putri Attila Syach Dikabarkan Diculik dan Disekap, Diduga Pelakunya Orang Dekat
-
6 Artis Berpisah dengan Anak, Termasuk Attila Syach yang Belasan Tahun Tak Bertemu Shaloom Razade
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
Pilihan
Terkini
-
5 Kronologi Kasus Richard Lee vs Doktif, Saling Lapor Berujung Tersangka
-
Sukses di Box Office, The Housemaid Resmi Garap Sekuel Berjudul The Housemaids Secret
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Sempat Merasa Tertekan, Wavi Zihan dan Angga Yunanda Curhat Sulitnya Main Film Horor Komedi
-
The Ambush (Al Kameen): Ketegangan Brutal di Lembah Yaman, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Number One: Saat Masakan Ibu Jadi Hitung Mundur Kematian
-
Sinopsis Film Sebelum Dijemput Nenek, Cerita Mitos Berbalut Komedi
-
Duel Amanda Manopo dan Fajar Sadboy di Film Caper, Sampai Ada Adegan Tampar 14 Kali
-
Meriam Bellina Lepas Citra Antagonis di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu', Jadi Ibu Penuh Kasih