Suara.com - YouTuber Ria Ricis mendadak curhat tentang kondisi mentalnya yang tidak baik-baik saja di tengah menjalani ibadah umrah bersama suami, Teuku Ryan.
Melalui Instagram Story ekslusifnya, Ria Ricis menuliskan harapannya untuk tahun 2024 ini.
"Berharap apa yang harusnya menjadi harapan terbaik. Mental yang baik, hati yang baik, pikiran yang bersih, sentuhan kasih sayang anak yang ituh," tulis Ria Ricis.
Adik dari Oki Setiana Dewi itu menyinggung luka yang ia dapatkan pada tahun 2023. Perempuan 28 tahun itu berharap tahun ini dirinya menjadi lebih kuat.
"Terima kasih 2023. Kamu begitu indah, lukamu indah. Untuk 2024, kita kuat dan berjuang sama-sama ya," sambungnya.
Ria Ricis pun menyisipkan foto bagian dalam masjid Nabawi. Tampaknya foto tersebut diambil ketika ia akan salat.
Sementara pada Instagram Story yang lainnya, Ria Ricis menyinggung dampak dari luka yang dialaminya tahun lalu.
Sayangnya, ibu dari Moana itu tidak menyebut siapa sosok yang telah melukainya begitu dalam.
"Tremor kambuh. Gatau akan sebegininya dampak dari hati yang hancur," lanjutnya, dikutip dari unggahan @lambe_danu pada Jumat (5/1/2024).
Baca Juga: Bukan Orang Jauh, Ria Ricis Ungkap Siapa Teman Curhatnya Sejak Rumah Tangganya Dikabarkan Retak
Instagram Story Ria Ricis justru seolah menjadi boomerang untuk dirinya. Beberapa warganet langsung mencibirnya setelah melihat status tersebut.
"Gue kasihan lihat Ryan, secara nggak langsung Ricis selalu kasih ruang netizen buat ngehujat Ryan. Karena Ricis yang selalu koar-koar," ujar @nniiaa***.
"Cuma ekslusif tapi semua diposting kegalauan. Sumpah gue sih malu orang-orang sedunia tahu gue lagi galau," imbuh @miyata***.
"Kasihan, alasan mental tapi dipakai umbar-umbar aibnya biar jadi cuan. Segitunya sekali," cibir @april***.
Berita Terkait
-
Bukan Orang Jauh, Ria Ricis Ungkap Siapa Teman Curhatnya Sejak Rumah Tangganya Dikabarkan Retak
-
Teuku Ryan dan Ria Ricis Umrah Bareng, Netizen Tagih Foto Bersama
-
Ria Ricis Unggah Foto Bareng Putrinya saat Umrah, Wajah Moana Dibilang Mirip dengan Tokoh Kartun Ini
-
Cueki Teuku Ryan saat Umrah di Tanah Suci, Ria Ricis Dicap Istri Durhaka
-
Tak Bareng Suami, Beda Nuansa Ria Ricis dan BCL Ibadah Umrah Jadi Omongan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan