Suara.com - Kabar ustaz Solmed dan istrinya, April Jasmine, dipantau akun Dirjen Pajak turut terdengar ke telinga seorang TikToker, Andrea Yudias.
Seperti diketahui, akun Dirjen Pajak sebelumnya meninggalkan jejak digital dalam unggahan April Jasmine buntut rumah ustaz Solmed senilai Rp80 miliar viral di media sosial.
"Memantau orang kaya," tulis akun @ditjenpajakri pada akun April Jasmine.
Sementara itu, Andrea Yudias melontarkan sindiran menohok kepada admin akun Dirjen Pajak yang terkesan panjat sosial.
"Istrinya ustaz kemarin di-comment sama akun Dirjen Pajak, ini juga Dirjen Pajak gak usah sok asyik deh lu," ucap Andrea Yudias.
Menurut Andrea Yudias, Dirjen Pajak seharusnya lebih memerhatikan oknum-oknum dalam internal mereka layaknya Rafael Alun Sambodo sebelum beralih memantau eksternal layaknya ustaz Solmed.
"Kemarin kasus Rafael Alun, lu ke mana? Diam aja, kagak nongol. Kenapa? Karena pejabat lo sendiri? Pantau dulu internal lo sendiri kalau berani," ujar Andrea Yudias.
Cuplikan unggahan video komentar TikToker Andrea Yudias ini viral di media sosial Twitter dengan atensi sebanyak 420 ribu jumlah tayangan.
"Keren lo, bang. Selain komentarin ustaz hedon, komentarin juga Dirjen Pajak ang komen sok asyik di lapak istrinya ustaz hedon ini," tulis akun Twitter @5st3c3n_p3g3l, dikutip pada Rabu (31/1/2024).
Baca Juga: Dipantau Dirjen Pajak, Berapa Tarif yang Harus Dibayar Ustadz Solmed?
Untuk informasi tambahan, ustaz Solmed sudah memberikan komentar balasan terhadap jejak digital akun Dirjen Pajak di unggahan sang istri.
"Pantas terus Pak @ditjenpajakri, saya yakin pajak membantu pembangunan bangsa dan kesejahteraan rakyat Indonesia. InsyaAllah saya taat bayar zakat dan pajak, pak," tutur ustaz Solmed.
Berita Terkait
-
Ustaz Solmed Kalah Saing, Tompi Pamer Rumah Mewah Seharga Rp 100 Miliar
-
Gurita Bisnis Fitri Arifin yang Jarang Tersorot, Tak Kalah dari April Jasmine
-
Terkuak Sosok Penting di Balik Moncernya Bisnis Ustaz Solmed, Ternyata Bukan Orang Sembarangan
-
Bikin Geger, Istri Ustaz Solmed Tuntut Nafkah Fantastis, Berapa Nominalnya?
-
Dipantau Dirjen Pajak, Berapa Tarif yang Harus Dibayar Ustadz Solmed?
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Menikah Besok, Intip Jadwal Live Streamingnya
-
Betrand Peto Diisukan Diusir Sarwendah, Jordi Onsu Semprot Penyebar Hoaks: Bohong!
-
Konten Promosi Whip Pink Tuai Kritik, Brand Tahu Kalau Disalahgunakan?
-
Diungkit soal Masa Lalu dengan Wendy Walters, Reza Arap Janji Perjuangkan Nama Baik Lula Lahfah
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget
-
Dispatch Ungkap Rahasia Cha Eun Woo Hindari Pajak Rp230 Miliar, Semua Anggota Keluarga Terlibat
-
Nyesek! Keanu Agl Bongkar Rencana Bareng Lula Lahfah Bulan Depan
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal