Suara.com - Dede Sunandar tengah disorot usai perolehan suaranya saat nyaleg dinilai menyedihkan. Sebelumnya, tercatat sementara jika ia hanya memperoleh sekitar 10 suara.
Padahal Dede Sunandar mengelurkan dana yang tak main-main demi bisa nyaleg. Suami Karen Hertatum ini mengaku menjual mobilnya demi modal untuk nyaleg.
"Mobil satu dapet, keluar dua. (Jual mobil) dua. Tinggal satu lagi, nih (mobil di rumah)," ujar Dede Sunandar.
Keputusan Dede Sunandar untuk nyaleg ini memang sudah lama diketahui. Terutama oleh para artis yang dekat dengannya.
Selain Raffi Ahmad, ada komedian Sule yang mengetahuinya. Sule bahkan pernah bertanya langsung kepada Dede Sunandar soal itu.
Ingin memenuhi rasa penasarannya, Sule pun bertanya cukup detail. Mantan suami Nathalie Holscher ini bertanya di mana tepatnya Dede Sunandar memilih untuk nyaleg.
"De jadi bener elu jadi politikus? Dapil Mana?" tanya Sule ke Dede Sunandar, dilansir dari channel YouTube miliknya.
Dede pun tak masalah dengan membeberkan informasi mengenai proses pencalonannya. Komedian 33 tahun ini membongkar dapil mana tempat dirinya mencalonkan diri. "Iya pak, di Dapil V," ucap Dede.
Berbincang dengan sesama komedian yang ingin nyaleg, Sule pun merasakan nostalgia. Ayah Rizky Febian ini menyampaikan pengakuan yang mengejutkan.
Baca Juga: Jual 2 Mobil Malah Gagal Nyaleg, Dede Sunandar Banting Setir Jualan Es Teh
Hanya saja, Sule tidak menceritakan mengenai keinginannya untuk nyaleg. Sebaliknya, komedian 47 tahun ini justru yang ditawari untuk nyaleg.
Menariknya, Sule tidak hanya sekadar diminta untuk menjadi caleg. Mantan bintang OVJ ini ditawari sebuah posisi menarik untuk menjadi walikota.
"Gue juga pernah ditawarin jadi Dapil, pernah disuruh jadi Walikota," tutur Sule.
Tawaran tersebut langsung ditolak oleh Sule. Alasannya tak lain karena dirinya merasa tidak mumpuni dan masih berusaha menata rumah tangganya.
"Cuma yah gue enggak mau ah repot de. Mimpin rumah tangga aja belum bener," ucap Sule.
Berita Terkait
-
Sule Beri Kejutan Santyka Fauziah di Ultah ke-30, Publik Malah Wanti-Wanti agar Waspada
-
Dituding Pernah Ribut dengan Prilly dan Sule, Andre Taulany Bersedia Minta Maaf Duluan
-
Diberikan Kejutan Ulang Tahun, Binar Mata Santyka Fauziah ke Sule Jadi Sorotan Warganet
-
Tak Sudi Minta Maaf Duluan, Sule Ditaksir Lebih Kaya Rp7 M dari Andre Taulany
-
Akui Pernah Ribut dengan Sule, Andre Taulany Minta Maaf
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Sinopsis Air Mata Mualaf: Acha Septiasa Jatuh Cinta dengan Islam, Ditentang Ayah yang Pendeta
-
Sinopsis The Chronology of Water: Debut Penyutradaraan Kristen Stewart
-
Promo Menarik Nonton Film Agak Laen Menyala Pantiku di XXI dan CGV untuk yang Mau Ngirit